DAK Fisik Pendidikan Di Brebes Rp7 Milyar, Dilaksanakan Secara Swakelola

Pemerintah pusat kembali mengucurkan anggaran Dana Alokasi Khusus (DAK) untuk pendidikan di Kabupaten Brebes. Dana DAK pendidikan yang di dapat oleh Kabupaten Brebes terbagi menjadi dua. Selain untuk kegiatan fisik bangunan sekolah, DAK juga diberikan untuk TIK. Besaran nilai DAK yang diterima untuk kegiatan fisik senilai Rp7 Milyar, sedang TIK senilai Rp18 Milyar. Proyek fisik senilai Rp7 Milyar dimaksud diberikan bagi 36 sekolah SD dan SMP. Sedang untuk TIK, masing-masing sekolah hanya mendapatkan Rp125 juta.

 

[Berita Selengkapnya]