BPKPAD Klaten Siapkan Strategi Dongkrak Realisasi PBB 2024

Badan Pengelolaan Keuangan Pendapatan dan Aset Daerah (BPKPAD) Klaten menargetkan realisasi pajak bumi bangunan (PBB) 2024 mencapai 80%. Beberapa upaya akan dilakukan untuk mewujudkannya.

Subkoordinator Pelayanan dan Pengembangan BPKPAD Kabupaten Klaten, Harjanto Heri Wibowo, di Mai Pelayanan Publik (MPP) Klaten, menyampaikan potensi PBB di Kabupaten Klaten mencapai Rp54 miliar dari 606.000 wajib pajak (WP). PBB yang diperoleh dioptimalkan untuk pemerataan pembangunan di Kabupaten Bersinar.

[Selengkapnya]