PERWAKILAN PROVINSI JAWA TENGAH

Purworejo Rampungkan 17 Proyek Senilai Rp85 Miliar

Sebanyak 17 proyek pada 2020 telah diresmikan Bupati Purworejo Agus Bastian. Proyek senilai total Rp85,011 miliar tersebut diresmikan secara simbolis. Sebagian besar proyek pembangunan...

Sport Centre Telan Rp48 M

2808 2017_KLI_JT_APBD_WAWA_2808_02

Kades Wangandowo Ditahan

Polres Pekalongan menahan Kepala Desa Wangan Dowo setelah BPK menemukan adanya kerugian negara hingga mencapai Rp521 juta. Kerugian negara ini adalah kompensasi yang diberikan...

BPK Serahkan Hasil Audit Kepada DPR

Badan Pemeriksa Keuangan kembali menemukan penyimpangan dari praktik usaha yang dilakukan PT Pelindo II. Kali ini penyimpangan ditemukan dari perpanjangan kerja sama operasi Terminal...

Saksi Ahli Nilai Kasus Budhi Bukan Ranah Pidana

2015_KLI_JT_JTPO1609_01

PAD Wisata Capai Rp800 Juta Setahun, Pemdes Rahtawu Gunakan untuk Ini

BETANEWS.ID, KUDUS – Pendapatan Asil Desa (PAD) Rahtawu, Kecamatan Gebog, Kabupaten Kudus dari retribusi wisatawan mencapai ratusan juta per tahun. Oleh desa, dana tersebut...

Selisih Harga Sewa Tiap Lantai Rp10 Ribu

Rusunawa di Kaligawe saat ini telah terisi penuh. Harga sewa rusunawa ini bervariasi. Berkisar Rp75.000-Rp125.000 untuk tipe 21, sedangkan untuk tipe 24...

Pemkab Takut Salah Kelola

2015_KLI_JT_SIND1009_02

RSUD Brebes Musnahkan Ribuan Obat Kedaluwarsa Senilai Rp53 Juta

Ribuan strip obat yang sudah kedaluwarsa dimusnahkan Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Brebes. Adapun pemusnahan itu, sebagai tindaklanjuti laporan hasil pemeriksaan Badan Pemeriksa Keuangan...

Kejari Temukan Dugaan Korupsi Pengelolaan APBD Senilai Rp 334 Juta di Kantor Kecamatan Purbalingga

Kejaksaan Negeri Purbalingga menemukan dugaan tindak pidana korupsi dalam pengelolaan APBD di kantor Kecamatan Purbalingga, Kabupaten Purbalingga.Tim penyelidik kejari setidaknya menemukan anggaran yang tidak...

Korupsi Uang Retribusi dan Subsidi Sampah, 3 Pegawai DLH Purbalingga Divonis 6 Tahun Penjara

Hakim Pengadilan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor) Semarang menjatuhkan vonis kepada tiga terdakwa kasus korupsi di Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kabupaten Purbalingga. Nilai kerugian negara...

Penyidikan Deposito Raib Lambat

2015_KLI_JT_SIND1306_01

Anggarkan Rp 120 Miliar dari DBHCHT, 32 Ruas Jalan di Kudus Bakal Diperbaiki

KUDUS, suaramerdeka-muria.com - Sebanyak 32 titik ruas jalan rusak di Kabupaten Kudus akan segera diperbaiki. Perbaikan jalan ini menggunakan alokasi Dana Bagi Hasil Cukai...

Pembangunan Pasar Purwantoro Dimulai

WONOGIRI- Revitalisai pasar di ujung timur Wonogiri yang direncanakan dibangun dari bulan April lalu realisasinya mengalami kemoloran hingga Juli 2018. Anggaran revitalisasi Pasar Purwantoro sebesar...

POLDA TERKENDALA AUDIT BPK

Suara Merdeka - 15 September 2011

Realisasi Penanaman Modal Masih Stagnan

BANJARNEGARA- Realisasi penanaman modal dari para pelaku usaha di Banjarnegara tahun 2018 mencapai Rp319 M lebih. Nilai ini meningkat dari realisasi tahun 2017 yaitu Rp293...

Sejumlah Proyek Molor Dikebut

KLATEN- Proyek tahun 2018 yang belum selesai akan dikebut dengan mengerahkan lebih banyak tenaga, penambahan alat, dan lembur. Saat ini, gedung Kecamatan Karangnongko yang dibangun...

Revitalisasi Stadion Angkatan 45 Karanganyar, Gunakan Anggaran Rp 895 Juta

Revitalisasi Stadion Angkatan 45 Karanganyar ditargetkan rampung bulan depan. Proses perbaikan dengan anggaran senilai Rp 895 juta dari APBD Perubahan 2022 telah dilakukan sejak...

Target Pendapatan UPPD Demak Terpenuhi

Demak - UPPD Demak optimis pada triwulan pertama 2018 memenuhi target pendapatan. Pada 2018, UPPD Demak ditarget pendapatan dari pemungutan PKB sebesar Rp89,938 M, sedangkan...

Penyerapan Anggaran Masih Rendah

Penyerapan anggaran dalam triwulan III masih rendah. Terutama dalam alokasi belanja langsung. Capaiannya masih di bawah target yang ditentukan, yakni hanya mencapai 39,10% pada...

Pembangunan Jembatan Besi Putus Kontrak, Progres Baru 91,83 Persen

Proyek pembangunan Jembatan besi Sampangan, Semarang, mengalami putus kontrak pada 23 Desember lalu. Hal ini lantaran pihak kontraktor tak dapat menyelesaikan hingga masa kontrak...

Laporan Hasil Pemeriksaan Dengan Tujuan Tertentu Tahun 2014 – Subauditorat Jateng IV

  "Tidak ada Pemeriksaan Dengan Tujuan Tertentu yang dilakukan pada tahun 2014"  

Ribuan Warga Tak Terdaftar BPJS

Sebanyak 200ribu warga Kab. Kudus belum terdaftar BPJS. Untuk tahun 2019, Pemkab Kudus akan mendaftarkan mereka menjadi peserta dan iurannya juga ditanggung Pemkab setempat....

Perkara Mantan Kepala Kasda Inkrah

Perkara yang menjerat mantan Kepala UPTD Kjasda DPKAD Kota Semarang akhirnya berkekuatan hukum tetap (inkrah) dengan vonis pidana penjara 2 tahun 8...

Jadi Favorit Wisatawan Libur Lebaran di Wonogiri, Waduk Gajah Mungkur Sumbang PAD Nyaris Rp500...

Objek wisata Waduk Gajah Mungkur (WGM) Wonogiri menjadi favorit wisatawan selama libur lebaran 1444 hijriah. Berdasarkan data pengunjung, sejak Minggu (23/4/2023) hingga Minggu (30/4/2023)...

Silaturrahmi

Kasubbag Humas Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) Perwakilan Jateng, Athur Saragi didampingi stafnya Victorina usai melakukan kunjungan di KAntor Redaksi Jawa Pos Radar Semarang yang...

60% Dana Desa Tersalurkan

0409 2017_KLI_JT_APBD_OL_0409_06

DPRD Desak Jalan Lingkar Sokaraja Dipercepat

0409 2017_KLI_JT_APBD_OL_0409_01

Pemkot Masih Terima Bunga Hingga Desember

2015_KLI_JT_TRIB1903_01

66 Persen Aset di Jateng Belum Bersertifikat

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mencatat 66 persen aset Pemerintah Provinsi Jawa Tengah belum bersertifikat. Total aset milik pemprov adalah sebanyak 10.225 bidang, dengan nilai...

Pansus Angket Mau Tindak Lanjuti Audit BPK

5 2017_KLI_JT_PUSAT_REPU_0507_01

Salatiga sudah Kucurkan Rp20,2 M untuk Tangani Covid-19

Penanganan pandemi virus Covid-19 di Kota Salatiga sampai saat ini telah menghabiskan dana sekitar Rp20,2 M. Sementara total dana anggaran belanja tidak terduga sebesar...

Bupati Sragen Ungkap Tahun Ini Bangun Mega Proyek Jembatan Puluhan Miliar di Sragen Barat...

Pemkab Sragen menyatakan akan memulai pembangunan jembatan penghubung Gilirejo Lama dan Baru, di Kecamatan Miri tahun ini. Selain itu, Pemkab juga akan memperbaiki satu...

Pemkot Semarang Garap 4 Proyek Jumbo Tahun 2023 Senilai Rp 2,7 Triliun, Ini Rinciannya

Sebanyak empat proyek bernilai jumbo bakal digarap Pemkot Semarang pada tahun depan, dengan total nilainya mencapai Rp 2,7 triliun. Empat proyek konstruksi bernilai fantastis...

Hotel dan Restoran di Karanganyar Bertambah, DPRD Dorong PAD Ditingkatkan

Bisnis hotel dan restoran di Kabupaten Karanganyar terus bertambah. Untuk itu, DPRD Kabupaten Karanganyar meminta pendapatan asli daerah (PAD) sektor tersebut ditingkatkan. PAD sektor pajak...

Jalan Rusak Akibat Bencana Mulai Diperbaiki

GROBOGAN- Jalan di Desa Sumberagung, Kecamatan Ngaringan, yang belum lama ini longsor lantaran tergerus banjir bandang, mulai diperbaiki. Separuh badan jalan yang longsor mulai...

Data Penerima Bansos APBD Kota Magelang 850 Orang, Realisasi Hanya 50 Orang

Bantuan sosial yang bersumber dari APBD Kota Magelang dipastikan tidak akan berulang atau dobel diberikan kepada masyarakat. Berdasarkan data, jumlah yang terlampir pada APBD...

Oknum ASN Diduga Korupsi Rp 2,06 Miliar

Seorang oknum aparatur sipil negara (ASN) Pemda Kabupaten Magelang diduga melakukan tindak pidana korupsi dengan nilai kerugian negara Rp 2,06 miliar. Tersangka berinisial GHS...

BPK Jateng Terima LKPD Unaudited dari Tiga Kabupaten

Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) Perwakilan Provinsi Jawa Tengah (Jateng) menerima Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) Unaudited Tahun Anggaran (TA) 2020 dari Pemerintah Kabupaten (Pemkab)...

Sepanjang 92 Kilometer Jalan Masih Rusak

97 paket pekerjaan di DPUPR Kendal akan mulai dilelangkan di ULP. Dari 97 paket pekerjaan itu total nilai proyek sebesar Rp150 miliar yang dianggarkan...

Kontraktor Didenda Rp 17,9 Juta per Hari

PT Marga Karya yang menggarap Jembatan Seturi di Desa Kidanglor, Kecamatan Batang harus membayar denda keterlambatan pekerjaan proyek sebesar Rp17,9 juta per hari. Sebab,...

9 Kegiatan di Solo Akan Digarap Mendahului Anggaran, Mendesak Banget?

Pemerintah Kota (Pemkot) Solo akan melaksanakan sembilan kegiatan yang pembiayaannya melalui kebijakan mendahului Perubahan APBD tahun 2022. Ada sembilan item yang masuk kebijakan mendahului Perubahan...

Pemkab Brebes Siapkan 74 Miliar untuk Pilkada 2024, Nggo Tuku Krupuk Olih Sapira Ya...

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Brebes siapkan anggaran 74 miliar untuk pemilihan kepala daerah (Pilkada) 2024. Jumlah tersebut akan dialokasikan untuk penyelenggaraan dan pengamanan Pilkada. Yakni pemilihan...

Retribusi Pasar Ditarget Rp 33 Miliar

SEMARANG- Dinas Perdagangan Kota Semarang menargetkan pendapatan dari retribusi pasar, mencapai Rp 33 Miliar pada tahun 2018. Proses penerapan e-retribusi dilakukan dengan menjalin kerja sama...

Gubernur Harus Patuhi BPK

2015_KLI_JT_WAWA2406_01

Bappeda Pemalang Cek Lokasi Calon TPA Sampah di Bantarbolang, Ini Hasilnya

Penanganan masalah sampah di Kabupaten Pemalang terus dilakukan. Kepala bappeda Pemalang Sujarwo menyampaikan, hasil dari cek calon lokasi dan rapat diantaranya, terdapat tanah milik...

TPP ASN Pemkot Semarang Rp919 Miliar Segera Cair

Tambahan penghasilan pegawai (TPP) bagi aparatur sipil negara (ASN) Pemerintah Kota Semarang akan segera cair. Berdasarkan surat dari Kemendagri, Direktorat Jenderal Bina Keuangan Daerah...

Dana Parpol Rawan Korupsi

2908 2017_KLI_JT_PUSAT_SUME_2908_01

Proyek Jembatan Gambiran Diprediksi Molor

SRAGEN- Sejumlah anggota dewan melakukan inspeksi mendadak (sidak) proyek Jembatan Gambiran, Sine, Sragen. Hasil pengecekan di lapangan diyakini, pengerjaan proyek molor dari jadwal, sehingga H-7...

Pencairan Banpol Diperketat

2015_KLI_JT_RASE1306_01.pdf_01

Salim Akui Modal PT RBSJ dari DTT

2014_KLI_JT_WA2501_01

Ahmad Fanani Terjerat Dana Kemah

Kasus dugaan korupsi dana Apel dan Kemah Pemuda Islam 2017 melibatkan PP Pemuda Muhamadiyah dengan nilai dana yang disalahgunakan Rp1.752.663.153. Dalam kasus...

Aduh, Proyek Islamic Center Batang Senilai Rp14 Miliar Dilelang Ulang

Proyek pembangunan gedung Islamic Center Batang menyedot APBD Pemkab Batang paling banyak di tahun 2021.Langkah kehati-hatian pun dilakukan dalam proses lelang proyek gedung Islamic...

Parpol di Kudus Bisa Ajukan Pencairan Dana Bantuan Keuangan

Pemerintah Kabupaten Kudus, Jawa Tengah, mempersilakan partai politik peraih kursi di dewan mengajukan pencairan dana bantuan keuangan, menyusul Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) tidak menemukan...

Angkat Dana Desa, Purbalingga Padati Daftar Nominasi FFKHN 2017

2508 2017_KLI_JT_PUSAT_OL_2508_01

Pembangunan Sheet Pile Tambak Lorok Kota Semarang Segera Terealisasi, Ini Besaran Anggarannya

Warga Tambak Lorok Semarang Utara tak sabar menanti pembangunan sheet pile. Hal itu lantaran warga pesisir tersebut bertahun-tahun hidup di tengah kepungan banjir rob....

Boyolali Berhasil Raih WTP Kesembilan Kali

Pemerintah Kabupaten Boyolali berhasil meraih opini wajar tanpa pengecualian (WTP) yang kesembilan kali secara berturut-turut sejak 2012 hingga 2020 dari Badan Pemeriksa Keuangan (BPK)...

Rekanan Mulai Diseleksi

PURWODADI- Dua proyek yang menjadi sorotan publik, drainase Alun-alun Purwodadi dan trotoar Jalan R. Soeprapto Purwodadi telah dilelang. Bila proses berjalan lancar, pertengahan Juli bisa...

Dewan Sorot Silpa Tinggi

2015_KLI_JT_RASE3006_01

Target WTP, Bupati Tertibkan Aset

2015_KLI_JT_WAWA1401_01

Rakor Evaluasi PAD Triwulan I Dua Kecamatan Lunas PBB – P2

Pencapaian target pendapatan daerah pada APBD Kabupaten Pati sampai dengan 31 Maret 2021 sebesar 24,07%.Itu artinya anggaran pendapatan daerah sampai dengan 31 Maret 2021...

Pulihkan Ekonomi Saat Pandemi Covid, Pemkab Beri Bantuan Ternak Warga

Pemerintah Kabupaten Brebes memberikan bantuan bantuan sosial berupa ternak dan bantuan keuangan serta fasilitasi kegiatan pemulihan ekonomi desa terdampak covid-19. Bantuan ternak yang diserahkan...

Penghapusan Denda PBB di Kudus Dongkrak Penerimaan

Program dispensasi pembebasan sanksi administrasi berupa denda bagi masyarakat di Kabupaten Kudus, Jawa Tengah, yang telat membayar pajak bumi dan bangunan (PBB) berhasil mendongkrak...

Kemenhub pinjamkan bangunan untuk kantor Bapenda Banyumas

Kementerian Perhubungan dan Pemerintah Kabupaten Banyumas, Jawa Tengah menandatangani perjanjian pinjam pakai barang milik negara (BMN) berupa lantai dua Terminal Tipe A Bulupitu untuk...

Realisasi Tagihan Pajak 2020 di Karanganyar Mencapai Rp26,7 Miliar

Realisasi tagihan Pajak Bumi dan Bangunan (PBB) di Kabupaten Karanganyar pada 2020 mencapai Rp26,7 miliar. Ada kenaikan sekitar Rp200 juta dari target yang ditetapkan...

Pembangunan Objek Wisata Kuliner di Klaten Habiskan Rp4,6 Miliar

Masyarakat Klaten kini dapat menikmati objek wisata baru di wilayah Rowo Jombor, Bayat. Anggaran sebesar Rp4,6 miliar dari Pemerintah Pusat telah habiskan untuk membangun...

Realisasi Investasi di Purbalingga Naik, Angka Pengangguran Terbuka Turun

Kendati dalam kondisi pandemi, realisasi invetasi di Kabupaten Purbalingga mengalami kenaikan. Pada Tahun 2020 total realiasi investasi di Kabupaten Purbalingga sebesar Rp758.271.424.434. Sementara tahun...

Dana Bantuan Parpol Tak Bisa Dicairkan

2014_KLI_JT_WAWA2405_01

Dana Reses DPRD Karanganyar Senilai Rp1 Miliar Dialihkan Untuk Pencegahan Covid-19

Dana reses tahap I untuk 45 anggota DPRD Kabupaten Karanganyar senilai Rp1,080 miliar akan digeser untuk sosialisasi dan pencegahan Covid-19. Dana reses per anggota...

Hibah dan Bansos Masih Penting

2014_KLI_JT_KR2101_01

Dewan Minta Temuan BPK Ditindaklanjuti

2015_KLI_JT_SIND2506_01

Gedung Terpadu Setda Sukoharjo Ditempati 16 OPD per Maret 2020

Gedung Terpadu Sekretariat Daerah (Setda) Sukoharjo rencananya ditempati mulai pertengahan Maret mendatang. Pembangunan gedung terpadu dibangun Pemkab secara bertahap sejak 2018 lalu. Di 2018,...

Gubernur Jateng Ganjar Pranowo Gelontorkan Rp 247,6 M untuk Insentif Guru Ngaji dan Madrasah...

Sebanyak 206.302 guru ngaji dan madrasah diniyah (madin) menerima insentif dari Gubernur Jawa Tengah. Mereka mendapat insentif sebesar Rp 1,2 juta per tahun. Sepanjang...

99 Proyek Dinas Pendikan Rembang Segara Masuk Tender, PBJ Dituntut Kerja Maraton

Dinas Pendidikan, Pemuda, dan Olahraga (Dindikpora) Rembang menggenjot 99 paket proyek dari total 200 lebih paket tender dari dana alokasi khusus (DAK) fisik. Rinciannya...

Masih Ada yang 0 Persen, Capaian PBB-P2 59 Desa di Brebes Rendah

Capaian perolehan Pajak Bumi dan Bangunan Perdesaan dan Perkotaan atau PBB-P2 sebanyak 59 desa di Kabupaten Brebes masih sangat rendah. Realisasinya masih kurang dari...

Pemkot Ajukan Pelepasan Lahan 3 Kantor Partai

Pemkot Solo bakal mengajukan pelepasan lahan hak pakai daerah yang saart ini dikuasai tiga aprtai besar zaman Orde Baru. Desakan penghibahan lahan bertujuan ketertiban...

Tiga Ruas Jalan di Banjarnegara Menuju Bandara Jenderal Sudirman Diperbaiki

Tiga ruas jalan di wilayah Kecamatan Wanadadi, kembali diaspal hotmix oleh Pemkab Banjarnegara. Peningkatan tiga ruas jalan di wilayah Kecamatan Wanadadi, meliputi Jalan Raya Banjarmangu...

Pembayaran Insentif Nakes di Banyumas Sudah Rp24,9 Miliar dari Total 48 Miliar

Realisasi pembayaran insentif untuk tenaga kesehatan (nakes), sudah mencapai 52% atau Rp24.963.120.000. Tahun ini pemerintah daerah Kabupaten Banyumas menganggarkan Rp48.006.000.000. Insentif dibayarkan sesuai permintaan...

BRT Koridor VII Mulai Dilelang

Balai Kota - BRT Koridor VII yang akan mulai beroperasi April mendatang sudah mulai dilelang. Koridor dengan jurusan Terminal Terboyo - Jl Pemuda tersebut...

Banjarnegara Peroleh DAK Rp6,6 Miliar, Bangun Pemukiman Kumuh

Kabupaten Banjarnegara mendapatkan Dana Alokasi Khusus ( DAK), dari Pemerintah Pusat di tahun 2024 ini. Dana ini digunakan untuk mengubah pemukiman kumuh, menjadi lebih...

BPK Jateng Selamatkan Uang Negara Rp 218,30 Miliar

2014_KLI_JT_SOPO1010_01

Ketua Golkar Salatiga Diputus Bebas

2016_KLI_JT_SIND2804_01

DPUPR Kudus Ajukan Pendampingan TP4D

DPUPR Kab. Kudus mengajukan pendampingan dari TP4D ke Kejari untuk rencana kegiatan publik 2019 senilai Rp80 M.Tahun ini total kegiatan ada 50...

Disoal, Dana Sosial Rp 29,7 M ke YKK

2015_KLI_JT_JAPO0202_01

DPRD Siapkan Permohonan Materi Audit Khusus ke BPK

10 2017_KLI_JT_APBD_WAWA_1007_02

BAKN Gali Masukan Pemanfaatan DAK di Jateng

Badan Akuntabilitas Keuangan Negara (BAKN) menjaring masukan dari Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) Jawa Tengah terkait pemanfaatan Dana Alokasi Khusus (DAK) di Jateng. DAK merupakan...

Pemkot Dinilai Lambat

6 2017_KLI_JT_APBD_SUME_0607_01

BPK Mulai Lakukan Pemeriksaan Interim

Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) Perwakilan Provinsi Jawa Tengah mulai melakukan pemeriksaan interim atau audit pendahuluan sebelum dilakukan pemeriksaan terinci. Pemeriksaan ini rutin dilakukan tiap...

JKN Sedot APBD Belasan Miliar

Dinas Kesehatan Kota Pekalongan mengusulkan penambahan anggaran Rp11 M pada APBD Tahun 2020 untuk pembayaran iuran JKN-KIS bafi peserta Penerima Bantuan Iuran (PBI) yang...

Jaksa Bidik Putra Menkop

2014_KLI_JT_SM0602_01

Wow! Masjid Agung Ini Dibangun Mirip Masjid Nabawi

Pembangunan Masjid Agung Karanganyar resmi dimulai dengan dana Rp40 miliar bersumber APBD 2020. Pembangunan ini akan dilanjutkan sampai November 2021 dengan sumber biaya APBD...

DPRD RENCANAKAN GUGATAN KE PTUN

SUARA MERDEKA, 25 Juli 2012 - DPRD Rencanakan Gugatan ke PTUN

Dinyatakan Bangkrut, OJK Cabut Izin Usaha BPR Bank Purworejo hingga Dilikuidasi, Cek Faktanya Berikut...

Otoritas Jasa Keuangan (OJK) resmi mencabut izin usaha Perumda Bank Perkreditan Rakyat (BPR) Bank Purworejo, yang beralamat di Jalan Brigjend Katamso Nomor 51 A,...

Haryanto Resmikan Alun-alun Jakenan

Bupati Pati meresmikan Alun-Alun Jakenan. Alun-alun ini dibangun dengan anggaran Rp2,4 M. Alun-alun ini diharapkan dapat menjadi ruang publik yang bisa digunakan untuk berolahraga,...

286 Gapoktan Petani Kebumen Terima Bantuan Alsintan, Bupati Sebut Bentuk Komitmen dan Kepedulian Pemerintah

KEBUMEN, suaramerdeka.com - Sebanyak 286 kelompok tani atau gabungan kelompok tani (Gapoktan) di Kabupaten Kebumen mendapat bantuan hibah alat dan mesin pertanian (Alsintan) dari...

Pengelolaan Dana Hibah Olahraga Membingungkan

8 2017_KLI_JT_JAPO_1802_01 sama 9 2017_KLI_JT_SUME_1802_01 sama 10 2017_KLI_JT_WAWA_1802_01 sama

Usut Dugaan Korupsi Bibit Bawang di Brebes!

0409 2017_KLI_JT_APBD_MTRJTG_0409_01

Kabupaten Pekalongan Tujuh Kali Berturut-turut Raih WTP

Pemerintah Kabupaten Pekalongan kembali meraih opini wajar tanpa pengecualian (WTP) atas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) Tahun Anggaran 2021 dari Badan Pemeriksa Keuangan (BPK)...

18 Rumah Korban Bencana Dapat Bantuan Gubernur

Gubernur Jawa Tengah menyerahkan bantuan terhadap warga korban bencana alam yang terjadi pada Desember 2020. Masing-masing kepala keluarga menerima bantuan senilai Rp10 juta. Jumlah masyarakat...

Sukseskan Pemilu 2024, Pemkab Tegal Siapkan Dana Cadangan Rp90 Miliar

Untuk menyukseskan Pemilu 2024, Pemkab Tegal telah menyiapkan dana cadangan sebesar Rp90 miliar. Hal itu diungkapkan Kepala Badan Keselamatan Bangsa dan Politik (Kesbangpol) Kabupaten...

Lelang Proyek Tertunda, Serapan APBD Minim

Penyerapan APBD Tahun 2020 hingga 30 September 2020 baru mencapai 56,36 persen. Minimnya realisasi anggaran ini karena banyak OPD yang mengalami penudaan lelang proyek...

264 Bantuan Perbaikan RTLH Diserahkan

Pemkab Purworejo melalui Dinas Perumahan Rakyat, Permukiman, dan Pertanahan (Dinperkimtan) menyerahkan Bantuan Sosial perbaikan Rumah Tidak Layak Huni (RTLH) dan Hibah Sarana Peribadatan. Anggaran...

DUGAAN KORUPSI BANTUAN PEMKAB

Suara Merdeka, 6 Oktober 2010, Dugaan Korupsi Bantuan Pemkab

Purbalingga Dapat Insentif Rp 6,18 M

Keberhasilan Pemkab Purbalingga menurunkan angka stunting berbuah insentif fiskal Rp 6.186.796.000 dari pemerintah pusat. Wakil Presiden Ma'ruf Amin menyerahkan langsung penghargaan berupa insentif fiskal...

Surat Edaran Sekretaris Jenderal Nomor 1/SE/X-XII.2/2/2017 tentang Hari Pemungutan Suara Pemilihan Gubernur dan Wakil...

Dalam rangka Hari Pemungutan Suara Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur, Bupati dan Wakil Bupati, serta Walikota dan Wakil Walikota Tahun 2017 pada tanggal 15 Februari 2017,...

Denny Indrayana Tersangka

2015_KLI_JT_SIND2503_01

Perbaiki 12 ruas jalan, Pemkot Pekalongan anggarkan Rp18,61 miliar

Pemerintah Kota Pekalongan, Jawa Tengah, pada tahun ini menganggarkan dana sebesar Rp18,61 miliar untuk perbaikan di 12 ruas jalan di daerah itu. Kepala Bidang Bina...

Suharsono: Target Retribusi PBG Rp24 M, Baru Terealisasi Rp48 Juta

Retribusi persetujuan pembangunan gedung (PBG) dinilai belum memuaskan. Sebab dari ratusan permohonan pendirian gedung, baru belasan yang disetujui Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu...

Dana Bantuan Pemprov Jateng

2015_KLI_JT_JAPO1506_01

Hampir Rp3 Miliar Insentif Nakes Tangani Covid-19 di Jepara Belum Terbayar

Pemerintah pusat dipastikan telah menghentikan pembayaran insentif nakes yang menanganai Covid-19 dan kemudian dibebankan kepada pemerintah daerah masing-masing. Di RSUD Jepara, sampau saat ini tunggakan...

BPK Temukan Banyak SPJ yang Asal-asalan

2013_KLI_JT_SP2006_01

Rusunawa Noborejo Setahun Mangkrak

Ketua Komisi C DPRD Kota Salatiga, M Kemat, mendesak Pemkot Salatiga segere meminta pengelolaan rumah susun sederhana sewa (Rusunawa) Noborejo ke Pemerintah Pusat. Sejak...

Pemkab Kudus anggarkan Rp3,8 miliar bonus atlet penyumbang medali Porprov

Pemerintah Kabupaten Kudus, Jawa Tengah, menyiapkan anggaran untuk pemberian bonus kepada atlet yang berhasil menyumbangkan medali emas pada ajang Porprov Jateng 2023 melalui APBD...

BPK: Pemerintah Desa Harus Transparan

Anggota V BPK dalam sosialisasi pengelolaan dan pemeriksaan keuangan desa di Pendopo Kabupaten Demak menyatakan pemerintah desa harus bisa menerapkan prinsip transparansi dan akuntabilitas...

Pemkab Kudus Anggarkan Rp 201 Juta Untuk Pelatihan Merajut Tas dan Dompet, Dana dari...

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kudus akan melaksanakan pelatihan kerajinan merajut tas dan dompet‎ yang diikuti sebanyak 48 peserta. Pelatihan yang bersumber dari Dana Bagi Hasil...

Pemda Benahi Distribusi Raskin

2015_KLI_JT_WAWA1302_01

Gelontorkan Rp 120 M Bangun MAJT Magelang

Pemerintah Provinsi jawa Tengah menggelontorkan 120 miliar untuk pembangunan Masjid Agung Jawa Tengah di Magelang. Islamic Center di Kabupaten Magelang tersebut ditargetkan selesai tahun...

Realisasi Pajak di Boyolali Baru 48,85 Persen

1408 2017_KLI_JT_APBD_MTRJTG_1408_01

Mulai Petakan Daerah Terdampak Kekeringan

BMKG memperingatkan kemarau tahun ini akan terjadi lebih panjang. Untuk penanganan dampak kekeringan ini, Pemprov Jateng telah menyediakan dana Rp320juta. Dana ini...

Delapan Desa di Karanganyar Batal Terima Bankeu

Delapan dari 162 desa di Kabupaten Karanganyar batal menerima bantuan keuangan (bankeu) kabupaten yang bersumber dari Anggaran Pendapatan Belanja Daerah (APBD) 2023 tahap pertama....

Pemkab Siapkan Rp300 Miliar untuk Tanggulangi Covid-19

Pemkab Boyolali mengubah politik anggaran berkenaan dengan penanggulangan wabah Covid-19. Anggaran penanggulangan Covid-19 akan diambil dari anggaran BTT sekitar Rp300 M.  

Ada Indikasi Penyelewengan Bantuan Provinsi di Kabupaten Karanganyar

Inspektorat Provinsi Jawa Tengah temukan adanya indikasi penyelewengan terhadap penggunaan bantuan provinsi (banprov) yang mengalir ke sejumlah desa di Karanganyar pada 2021 lalu. Dari review...

Pendapatan PBB 2023 Hampir 100 Persen

Kepala Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Kota Semarang, Indriyasari mengungkapkan pencapaian PBB sampai November 2023, sudah mencapai 98 persen. Dari target Rp 619 miliar, tercapai...

Rangka Jembatan Tlatar Belum Dipasang

MUNGKID- Meski sudah berada di lokasi proyek sejak sepekan lalu, namun rangka jembatan Tlatar belum bisa langsung dipasang. Karena paket baut dan mur perekat antarsegmen...

Wuih, Wonosobo Dapat Bantuan Rp 160 Miliar dari Pemprov Jateng

Wonosobo dapat bantuan senilai Rp 160 miliar dari Pemprov Jateng. Bantuan ini secara resmi disampaikan oleh Pj Gubernur Nana Sudjana. Bantuan yang diserahkan Pj Gubernur...

Hanya Kejar WTP, Kesejahteraan Dianggap Sepele

2015_KLI_JT_RASE1803_01

Realisasi Pajak Hiburan di Kota Semarang Baru 11 Persen

Realisasi pendapatan daerah yang bersumber dari sektor pajak hiburan tahun ini diproyeksikan meleset dari target. Target pajak hiburan pada 2021 sebesar Rp60 miliar. Adapun...

Pemkab Bangun 50 Shelter untuk PKL

DEMAK- Pemkab Demak melalui Dinas Perdagangan akan membangun 50 shelter untuk PKL. Hal ini sebagai upaya pembinaan dan meningkatkan kesadaran PKL dalam menaati peraturan dalam...

Kasus Tamzil Tunggu BPK

2014_KLI_JT_WAWA1206_01

Jembatan Mojo Penghubung Solo-Sukoharjo Sudah Bisa Dilewati Hari Ini, Perbaikan Telan Rp 28 Miliar

Jembatan yang menghubungkan Kota Solo dengan Kabupaten Sukoharjo, Jembatan Mojo Pasar Kliwon sudah bisa dilewati, Jumat (2/12/2022) pagi. Setelah melalui perbaikan yang memakan waktu...

Pedagang dan Mahasiswa Kuasai Jalan

2014_KLI_JT_SM1601_01

Uji KIR Dishub Kota Magelang Lampui Target PAD

Pendapatan Asli Daerah (PAD) yang dicapai dari sektor uji kelayakan kendaraan bermotor atau uji KIR Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Magelang mengalami peningkatan. Bahkan, hingga...

Perbaikan Jalan Soedirman Butuh Rp200 Juta

PEMALANG- Pasca berlalunya musim hujan, sejumlah jalan protokol yang berada di pusat kota berlubang. Untuk mengatasi hal tersebut, sudah mulai dilakukan penambalan sehingga diharapkan...

Pemkab Terima Bantuan Rp 119,4 Miliar dari Pemprov

Pemkab Jepara menerima bantuan keuangan Rp 119,4 miliar dari Pemprov Jawa Tengah pada Hari Jadi Ke-475 Jepara. Bantuan tersebut diserahkan secara simbolis oleh Pj Gubernur...

Pertanyakan Anggaran Bencana Rp 184 M

2015_KLI_JT_JAPO1407_01

Sudah Bayar PBB-P2, Ratusan Wajib Pajak Ikut Undian Berhadiah

Sebanyak 463.415 wajib pajak ikut serta dalam pengundian hadiah PBB-P2. Ratusan ribu wajib pajak tersebut masuk dalam kategori patuh membayar PBB yang jatuh tempo...

Akhir Juni Tak Diambil, Dana Desa Hangus

SUKOHARJO- Batas waktu pencairan dana desa tahap II sampai akhir bulan Juni, bila tidak dicairkan maka dana desa dinyatakan hangus dan DD kembali ke...

Rekanan Proyek Jalan Kendayakan dan Pagerbarang Di-blacklist

DPU Kabupaten Tegal memblacklist penyedia jasa proyek peningkatan ruas Jalan Jedug Pagerbarang dan Kendayajan-Warureja karena rekana tersebut tidak bisa menyelesaikan pekerjaan hingga batas waktu...

DPRD Apresiasi Laporan Keuangan Pemkab

DPRD Kab. Grobogan, mengapresiasi laporan keuangan Pemkab Grobogan. Terlebih, dalam beberapa waktu lalu, Kab. Grobogan mendapatkan opini WTP yang keempat dari BPK....

Tersangka Baru Tunggu Hasil Persidangan

0308 2017_KLI_JT_APBD_MTRJTG_0308_01

Laba Bank Sukoharjo Rp4 Miliar

Kinerja PT BPR Bank Sukoharjo mencatatkan hasil positif selama 2020. Laba Bank Sukoharjo melesat senilai Rp4.283.998.261 pada Desember 2020. Pertumbuhan laba sejalan dengan peningkatan...

Kejaksaan Tunggu Hasl Audit BPK

2013_KLI_JT_SM1109_01

Proyek Penataan Kawasan Manahan Molor, Kontraktor Kena Denda

Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (DPUPR) Kota Surakarta memberikan sanksi denda kepada kontraktor penataan pedestrian kawasan Manahan. Selain denda, kontraktor juga diwajibkan merampungkan...

Kontraktor Tak Kooperatif, Tim Auditor Tertahan

2014_KLI_JT_SP2201_01

Ayub Amali jabat Kepala BPK Jateng

Ayub Amali menjabat sebagai Kepala Perwakilan (Kalan) BPK Provinsi Jateng yang baru. Ia menggantikan Hery Subowo, yang sejak Februari 2019 lalu mendapat tugas baru...

Pendapatan Daerah Tambah Jadi Rp 51 Miliar Tahun Ini di Kudus, DPRD Saran Ini...

Pendapatan Daerah Kabupaten Kudus pada perubahan APBD Tahun Anggaran 2022 direncanakan bertambah Rp 51,2 miliar. Jumlah ini meningkat 2,60 persen dari Rp 1,966 miliar...

Penyaluran Dana Desa dan DAK Fisik Digenjot

Percepatan penyaluran dana alokasi khusus DAK dan Dana Desa di wilayah Kab. Semarang, Kab. Kendal, dan Kota Salatiga terus diupayakan. Penyaluran Dana...

49 Dewan Dilaporkan Kejati

11 2017_KLI_JT_JAPOS_2002_01

Padahal Kami Datang Atas Undangan Dewan

2015_KLI_JT_TRIB2706_01

Air Bersih Jadi Prioritas

Ungaran-Pemkab Semarang akan memprioritaskan membangun akses air bersih. Kebijakan tersebut dilakukan untuk mendukung program Stop Buang Air Besar Sembarangan (BABS), pada akhir 2018 mendatang....

Disdag Beri Prioritas Perbaikan Pasar

Sejumlah pasar tradisional mendesak untuk diperbaikl. Perbaikan dilakukan untuk menciptakan kenyamanan masyarakat dan pedagang. Plt. Kepala Dinas Perdagangan (Disdag) Kota Semarang, Fajar Purwoto mengatakan, akan...

ASN Jepara Terima THR dan TPP Penuh, Habiskan Anggaran Rp 54,6 miliar : Belum...

Setelah bertahun-tahun tidak menerima tunjangan hari raya (THR) dengan besaran gaji dan tambahan penghasilan pegawai (TPP) penuh akibat dampak pandemi Covid-19, aparatur sipil negara...

Puskesmas Sragen Kota Bakal Diperluas dan Disesuaikan Penataan di Kawasan Nglangon

Pemkab Sragen merevitalisasi Puskesmas Sragen Kota untuk menambah fasilitas layanannya. Sebelumnya bangunan ini berluas 2.932 meter persegi, kini akan diperlebar menjadi 5.959 meter persegi....

Dana Desa untuk Demak Naik Rp 18 Miliar

Dana desa (DD) yang diterima Kabupaten Demak tahun ini mengalami kenaikan sebesar Rp 18 miliar. Jika tahun sebelumnya, sebesar Rp 211,6 miliar kini menjadi...

Pemkab Kendal Bentuk Tim Sertifikasi Lahan Milik Pemda, Ada 812 Aset Tanah Belum Bersertifikat

Tercatat, ada 812 dari 1.345 bidang tanah milik Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kendal, belum bersertifikat. Mayoritas merupakan lahan yang kini digunakan Dinas Pendidikan dan Kebudayaan....

Revitalisasi Tahap Awal Bangun Los

Pemkab Sukoharjo akan merevitalisasi Pasar Cuplik, Kec. Sukoharjo mulai 2022 ini. Proyek revitalisasi tahun ini hanya membangun los terlebih dahulu dengan anggaran senilai Rp2,6...

Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Beberkan Potensi Investasi di Cilacap, Ini...

Target invetasi di Cilacap tahun 2021 hingga triwulan III sudah melampaui target, dari Rp960 miliar dengan realisasi Rp1,074 triliun. Sejumlah sekor yang mendukung invetasi...

Anggaran Jamkesmas Naik Rp9 M

Anggaran Jamkesmas tahun 2022 mencapai Rp31,7 miliar. Rinciannya, belanja iuran jaminan kesehatan bagi peserta PBPU (Pekerja Bukan Penerima Upah) dan BP (Bukan Pekerja) kelas...

Pemda Belum Siap Terapkan SAP Akrual

2015_KLI_JT_RASE0711_01

Anggota DPRD Pati Tersangka Korupsi Dana Sepak Bola

2015_KLI_JT_SMER2808_01

Gedung Parkir Delapan Lantai di Balaikota Dianggarkan Rp 60 M

SEMARANG- Gedung parkir di Balaikota Semarang segera dibangun setelah pembangunan tahap pertama selesai dilakukan. Pada tahap kedua ini akan dibangun sebanyak 8 lantai dengan...

Pemkab Gelontor Proyek Rp 150 Miliar

Anggaran infrastruktur jalan dan jembatan tahun 2019 di Kabupaten Pekalongan sekitar Rp150 miliar.Proses lelang saat ini sudah bejalan, diperkirakan bulan Agustus pekerjaan fisik mulai...

Baru Setor Rp15 M, Penyertaan Modal Pemkab ke BPR TGR Tegal Masih Kurang Rp35...

Penyertaan modal Pemkab Tegal terhadap PT BPR Bank Tegal Gotong Royong ( TGR) masih kurang. Mestinya, Pemkab memberikan penyertaan modal ke Bank TGadis, sebesar...

Setelah 7 Tahun Penantian, Akhirnya Pemkot Tegal Raih WTP

Akhirnya Kota Tegal meraih pendapat opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) setelah 7 tahun penantian. Terakhir opini WTP diterima Pemerintah Kota Tegal pada...

Pengerjaan Proyek Fisik Diminta Dipercepat

0108 2017_KLI_JT_APBD_WAWA_0108_01

Pemberian 14 Kredit Proyek Melebihi Batas Waktu

2015_KLI_JAPO3003_01

Masyarakat Boleh meminta LHP BPK

2015_KLI_JT_SUME1008_01

Perangkat Desa Kutowinangun Ditahan Kejaksaan

Kejaksaan Negeri Kebumen menahan salah satu Perangkat Desa/Kecamatan Kutowinangun. Dalam kasus tersebut Kejaksaan juga menyita uang dari rekening bank Desa Kutowinangun sebanyak...

Dampak BBM Naik, Ganjar Prioritaskan Rancangan Perubahan APBD Jateng untuk Bansos

SEMARANG, iNews.id - Gubernur Jateng, Ganjar Pranowo mengatakan rancangan perubahan APBD TA 2022 diprioritaskan untuk bantuan sosial dan bantuan kepada kabupaten/kota untuk pengendalian dampak...

Pembayaran PBB Baru Mencapai 38 Persen

KLATEN- Pembayaran PBB di Wilayah Kabupaten Klaten jatuh tempo pada 30 September 2018 dengan realisasi baru 38 persen atau sekitar Rp9 miliar. Sedangkan target baku...

Bulan Ini Pencairan PKH Tuntas

2308 2017_KLI_JT_APBD_OL_2308_02

Gubernur Minta Keringanan Pusat

2015_KLI_JT_RASE0207_02

Pemkab Grobogan Lima Kali Raih WTP

DPRD Grobogan mengapresiasi positif keberhasilan Pemkab grobogan meraih penghargaan opini WTP lima kali berturut-turut dari BPK atas pemeriksaan LKPD TA 2018.    

Terdampak Revitalisasi Benteng Pendem Ambarawa, 6 KK Terima Tali Asih

Bupati Semarang H Ngesti Nugraha menyerahkan tali asih berupa uang tunai kepada enam kepala keluarga (KK) yang terdampak revitalisasi Benteng Pendem Ambarawa. Bupati Semarang H...

BPK Diminta Audit Pembangunan RSUD

DPRD Kabupaten Semarang meminta Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) untuk mengaudit hasil pekerjaan pembangunan RSUD Ungaran Tahap I yang menelan dana Rp 44,4 miliar sebelum...

KPK Belum Hentikan Kasus Sumber Waras

1309 2017_KLI_JT_PUSAT_JTGPOS_1309_01

Bupati Sukoharjo Serahkan Bantuan PIP Siswa SD

Pemkab Sukoharjo serahkan bantuan Program Indonesia Pintar (PlP)jenjang Sekolah Dasar (SD). Kegiatan dipimpin Bupati Sukoharjo Etik Suryani di Gedung Graha PGRI Sukoharjo.  

Kontribusi Ekonomi KEK Kendal 42 Persen

Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) di Kendal berkontribusi sebesar 42 persen terhadap perekonomian daerah tersebut. Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto menyatakan bahwa Indonesia telah...

Gelontor Rp 465 Miliar, Fokus Pengendalian Banjir

Pengendalian banjir masih menjadi fokus Pemkot Semarang tahun ini. Melalui Dinas Pekerjaan Umum (DPU), pemkot telah mengalokasikan Rp 465 miliar. Kepala DPU Kota Semarang, Suwarto...

Warga Ingin Jalan Penghubung Kota-Kabupaten Diperhatikan

Jalan KH Samanhudi, jalan penghuung Kab. Pekalongan dan Kota Pekalongan rusak dan tidak pernah disentuh perbaikan sejak tahun 2011. Pemkab sudah menganggarkan...

Malioboro-nya Tegal Senilai Rp9,7 Miliar Molor, Rekanannya Didenda Rp8,8 Juta Per Hari

Pembangunan kawasan city walk di sepanjang Jalan Ahmad Yani Kota Tegal molor dari jadwal ditargetkan. Rekanannya pun didenda dan terancam diputuskan kontraknya.Denda diberikan, karena...

Dana Hibah Belum Dipertanggungjawabkan

2014_KLI_JT_SUME1205_01

Rp3,5 M Dikucurkan untuk Pemuka Agama

Pemkab Kudus menggelontorkan anggaran sebesar Rp3,5 M untuk memberikan bantuan kepada imam, khatib serta marbot masjid dan musala di Kab. Kudus. Anggaran tersebut bersumber...

Pemkab Tegal Ambil Alih Pengelolaan Pasar Banjaran

Pengelolaan Pasar Banjaran oleh pihak ketiga, PT Karsa Bayu berakhir. Mulai 2020 ini, pengelolaan seluruh aset pasar tradisonal tersebut kembali sepenuhnya diambil alih pemerintah...

Pemkot Pertimbangkan Langkah Konsinyasi

2208 2017_KLI_JT_APBD_OL_2208_02

Dana Desa Diprioritaskan untuk Bangun Infrastruktur

BANJARNEGARA- Bupati Banjarnegara Budhi Sarwono meminta Kepala Desa (Kades) yang baru dilantik bisa memaksimalkan potensi anggaran desanya agar bisa dirasakan masyarakat. Penerimaan dana sesa Tahun...

DPRD Minta Pembangunan Alun-alun Dipercepat

SEMARANG- DPRD Kota Semarang mendorong agar pembangunan alun-alun Kauman dipercepat. Saat ini, prosesnya baru memasuki pembongkaran Yaik Baru. Anggaran pembangunan alun-alun sekitar Rp60 M.

Capaian PAD Batang Semeter Pertama Capai Rp129,1 Miliar

Realisasi Pendapatan Asli Daerah (PAD) Kabupaten Batang pada semester pertama di tahun 2022 mengalami kenaikan yang cukup signifikan. Dari data Badan Pengelolaan Keuangan, Pendapatan dan...

Tagih Pajak Gedung Kota Lama, Bapenda Jemput Bola

SEMARANG- Banyaknya pemilik perseorangan gedung-gedung di Kota Lama Semarang membuat Bapenda Kota Semarang berupaya menarik PBB dengan berusaha menemui pemiliknya. Dengan adanya pemotongan PBB sebesar...

Lembaga Fiktif Turut Menikmati Bantuan Hibah

2014_KLI_JT_SP0403_03

FPTI Jateng Siapkan 19 Atlet

Pengprov Federasi Panjat Tebing Indonesia Jateng mempersiapkan 19 pemanjat tebing terbaiknya menghadapi kualifikasi PON XX di Bekasi, September mendatang. Para atlet akan...

Ditemukan Laba dan PPh Badan Kurang Saji

2015_KLI_JT_JAPO1803_03

Baru 10 Persen Jalan di Klaten Yang Diperbaiki

2708 2017_KLI_JT_APBD_OL_2708_04

PERATURAN BUPATI TEMANGGUNG NOMOR 20 TAHUN 2009 TENTANG PENGELOLAAN PASAR IKAN...

PERATURAN BUPATI TEMANGGUNG NOMOR 20 TAHUN 2009 TENTANG PENGELOLAAN PASAR IKAN DANGKEL DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA BUPATI TEMANGGUNG,   Menimbang   :            Mengingat     : a.      b.     1. 2.       3.         4.   5.   6.   bahwa untuk...

Investasi Perhotelan Mencapai Rp4,9 Triliun

Investasi sektor properti, khususnya perhotelan di Kota Semarang bergairah pada tahun ini. Dari capaian investasi sepanjang 2017 sebesar Rp14 triliun, sebesar 35% atau Rp 4,9...

Legislatif Soroti Temuan BPK Sistem Pengendalian Intern dan Kepatuhan Pemkot Semarang

Ketua DPRD Kota Semarang, Supriyadi mengimbau kepada Pemerintah Kota Semarang untuk memperhatikan temuan Badan Pemeriksaan Keuangan (BPK) RI atas sistem pengendalian intern...

Dua Penerima Hibah Belum Terima Dana

2014_KLI_JT_SP0403_02

Pandemi, Pajak Daerah 2020 Anjlok Rp14 Miliar

Pajak daerah di Sragen selama pandemi Covid-19 atau selama 29020 turun jika dibandingkan dengan tahun 2019. Pajka daerah pada 2019 senilai Rp125.444.617.676. Angka tersebut...

Utamakan Pemulihan Ekonomi, Pimpinan DPRD Sragen Kembalikan Mobdin

Pimpinan Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Sragen mengembalikan mobil dinas yang mereka gunakan, yaitu Mitsubishi Pajero Sport AD 2 E yang dipakai ketua...

427 Kredit Senilai Rp 143,9 M Bermasalah

2015_KLI_JT_JAPO2403_01

Salim DItunggu Kejaksaan

2013_KLI_JT_SM1110_01

Bupati Kendal Bantah Kecurigaan KPK

2014_KLI_JT_JAPO2911_02

Pendapatan Pajak Kendaraan Tumbuh 125,85 Persen

UNGARAN- Pendapatan Pajak Kendaraan (PKB) yang dihimpun Unit Pelayanan Pendapatan Daerah (UPPD) Kabupaten Semarang per 15 Juli 2017 dibandingkan 15 Juli 2018 silam diketahui tumbuh...

Resmikan Pasar Purworejo Senilai Rp33 Miliar, Mendag M Lutfi Dorong Digitalisasi Pasar Tradisional

Menteri Perdagangan M Lutfi resmikan Pasar Purworejo yang dibangun dengan APBD Kabupaten Purworejo tahun 2020, senilai Rp33,2 miliar. Pembangunan pasar dilakukan dalam 2 tahap.Tahap 1...

Minta Pemkab Patuhi BPK

Komisi D DPRD Batang meminta pejabat Pemkab Batang mematuhi hasil audit BPK Perwakilan Jawa Tengah. Saran maupun rekomendasi BPK agar serius dijalankan.  

Siapkan Rp80 Miliar untuk Bangun GOR

BATANG- Pemkab Batang telah menyiapkan anggaran Rp80 miliar untuk membangun Gelanggang Olahraga (GOR). Rencana tersebut sudah masuk dalam RPJMD yang terbagi dalam dua tahap. Tahap...

Capaian Tinggi, Komisi C Apresiasi UPPD Sukoharjo

SUKOHARJO- Pendapatan Asli Daerah (PAD) menjadi faktor penting pertumbuhan pembangunan daerah. Untuk itu, Komisi C DPRD Jawa Tengah terus memantau dan meningkatkan capaian pendapatan yang...

Bekas Ranting Ditarget Masuk PAD Rp 6 Juta

Pemotongan ranting pohon turus jalan terus dilakukan pemerintah Kabupaten Sragen. Langkah tersebut sebagai bentuk antisipasi memasuki musim hujan. Selain itu sisa potongan dahan juga...

Pemkab Semarang Kucurkan Rp4,765 M untuk Warga Terdampak Kenaikan BBM

Pemerintah Kabupaten Semarang menyalurkan bantuan uang tunai senilai Rp4,765 miliar, untuk menbantu warga yang terdampak pengurangan subsidi bahan bakar minyak (BBM). Bupati Semarang Ngesti...

Pilkades Dibiayai Rp3,4 Miliar

Pati - Regulasi pelaksanaan pemilihan kepala desa (Pilkades) serentak gelombang ke -2 di Kabupaten Pati pada 2018, kali ini mulai disosialisasikan. Sosialisasi ini dihadiri...

Satu Parpol di Kudus Dapat Catatan BPK soal Dana Banpol

Satu partai politik (parpol) di Kabupaten Kudus, Jawa Tengah, mendapat catatan dari Badan Pengawas Keuangan (BPK) atas penggunaan dana bantuan politik (banpol) pada tahun...

EKSEKUTIF TAK TERSENTUH

SUARA MERDEKA, 12 Juni 2012 - Eksekutif Tak Tersentuh

Hery Jelaskan Sistem BPK Antisipasi Intervensi

Semarang - Untuk mengantisipasi adanya intervensi dalam menjalankan tugasnya, Badan Pemeriksa Keuangan (BPK), memiliki sistem yang disebut Standar Pemeriksaan Keuangan Negara (SPKN). Dalam sistem itu...

DPUPR Minta Jalan Desa Pagersari Dikebut

Proyek pembangunan Jalan Desa Pagersari sudah menuai keluhan warga, Jalan ini akan dibangun sepanjang 600 meter. Pekerjaan jalan ini dikerjakan oleh CV Depo Rendra...

Anggaran Renovasi Stadion Jatidiri Turun Drastis

6 2017_KLI_JT_APBD_JAPO_0607_02

Dana Perimbangan Dikurangi

DEMAK- Pemkab Demak bersiap menghemat anggaran pada APBD 2019 menyusul akan adanya pengurangan dana perimbangan dari pemerintah pusat. Untuk mengantisipasi hal tersebut, Pemkab Demak...

Eks Kantor Dispertan PP Karanganyar Bakal Digunakan untuk RTH

Kepala Dinas Pertanian Pangan dan Perikanan (Dispertan PP) Kabupaten Karanganyar Siti Maysaroh mengungkapkan, setelah pembangunan kantor Dispertan PP senilai Rp 4,6 miliar rampung, semua...

Pemkab Kebumen Habiskan Rp 88,9 Miliar, Jalan Sepanjang 41 Kilometer Selesai Dibangun

Penguatan di bidang infrastruktur tetap menjadi fokus perhatian Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kebumen. Terbukti sepanjang 2023, pemkab telah menyelesaikan pembangunan jalan sepanjang 41 kilometer dengan...

Targetkan Tambahan PAD Rp99 Miliar

6 2017_KLI_JT_APBD_WAWA_0607_02

Demak Kembali Raih Opini WTP dari BPK

DEMAK- Kabupaten Demak tahun 2018 ini kembali memperoleh predikat wajar tanpa pengecualian atau WTP dari BPK RI. Sebuah prestasi luar biasa bagi sebuah wilayah seperti...

Anggaran Perbaikan Jalan Hanya Rp5 Miliar

Kondisi jalan rusak di Sragen masih sekitar 17 persen. Namun akibat dampak pandemi Covid-19, untuk TA 2021, perbaikan jalan hanya dianggarkan Rp5 M. Ada...

Pencairan dana desa tahap pertama di tiga kabupaten capai Rp208 miliar

Kantor Pelayanan Perbendaharaan Negara (KPPN) Kudus, Jawa Tengah (Jateng) mencatat penyaluran dana desa tahap pertama hingga 30 April 2023 sudah tersalur ke semua desa...

LHP Kinerja Tahun 2013

LHP No.381/LHP/BPK/XVIII.SMG/10/2013 Tanggal 29 Oktober 2013 Pemeriksaan Kinerja atas Efektivitas Pengelolaan Sarana dan Prasarana serta Pengelolaan Tenaga Pendidik dalam Menunjang Mutu Pendidikan Dasar...

Pemkot Minta Pertimbangan BPK

1109 2017_KLI_JT_APBD_REPU_1109_01

Dewan Desak Pemprov Minimalkan Silpa

7 2017_KLI_JT_APBD_JAPO_0707_01

DPRD Kudus Awasi Kualitas Pembangunan Stadion Wergu Wetan

DPRD Kabupaten Kudus, Jawa Tengah, terjun ke lapangan untuk melakukan pengawasan langsung terkait realisasi pembangunan tribun Stadion Wergu Wetan Kudus, mengingat target pengerjaan harus...

Pemkot Solo Bakal Beri Bansos Covid-19 Buat Warga Luar Kota

Pemkot Solo berencana memberi bansos covid-19 untuk warga dari luar daerah. Rencana tersebut sudah dikonsultasikan dengan Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) mengingat dana bansos tersebut...

Pemkab Pekalongan Gelontorkan Anggaran Rp 2,5 Miliar untuk Perbaikan Jalan di Simego PetungkriyonoT

Di tahun ini Pemkab Pekalongan menggelontorkan anggaran Rp 2,5 miliar untuk perbaikan jalan di Desa Simego, Kecamatan Petungkriyono, Kabupaten Pekalongan, Jawa Tengah. Bupati Pekalongan...

Uang Bansos Diterima Utuh

MAGELANG- Wali Kota Magelang memastikan tidak ada potongan biaya apapun pada bantuan sosial yang diberikan Pemkot Magelang kepada ratusan warganya. Jumlahnya akan diterima utuh. Bansos...

Sekretaris Dinas Pertanian Ditahan

2013_KLI_JT_SM2008_01

Pemkot Semarang Siap Hibahkan Aset ke Pemprov Bangun SMA Negeri

Menyikapi keluhan sebagian masyarakat mengenai jumlah SMA Negeri di kota Semarang yang tidak bertambah, Pemkot Semarang mendorong Pemprov Jawa Tengah untuk menambah SMA Negeri...

Tahun Ini 812 RTLH Dipugar

Pemkot Pekalongan berupaya mengurangi Rumah Tidak Layak Huni (RTLH). Melalui Dinas Perumahan dan Kawasan Pemukiman (Dinperkim), pemkot akan memugar sebanyak 812 unit RTLH yang...

Lawan Covid-19, Pemkab Sukoharjo Siapkan Rp8,4 Milyar untuk Pengadaan dan Operasional Vaksin Tahap I

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Sukoharjo telah menyiapkan skema anggaran untuk vaksinasi Covid-19. Pemkab Sukoharjo telah menyiapkan anggatan Rp8,4 Milyar untuk pengadaan dan operasional vaksin. Anggaran...

Kepala Dinas Kaget Bank Tak Akui Deposito

2015_KLI_JT_TRIB1803_01

DPRD Jateng Konsultasi ke BPK

2015_KLI_JT_SUME1407_01

Raih WTP 10 Kali Berturut-turut, Hartopo: Bukti Kudus Transparan dan Akuntabel

Pemerintah Kabupaten Kudus kembali meraih predikat opini WTP dari BPK. Bupati Kudus HM Hartopo mengatakan bahwa predikat WTP ini menjadi bukti bahwa Pemkab Kudus...

167 Motor Dinas Bekas Kades dan Lurah Mangkrak

167 sepeda motor dinas bekas kepala desa dan lurah mangkrak di parkiran gedung Setda setempat. Motor Dinas ini teronggok di parkiran setelah para kades...

Sejumlah Paket Pekerjaan Belum Dilaksanakan

UNGARAN- Sampai Juni 2018 ada sejumlah paket pekerjaan yang belum dilaksnakan. Padahal, paket tersebut sudah dianggarkan melalui APBD 2018 yang sudah ditetapkan sejak November 2017....

Bonus Porprov Rp1,7 Miliar Salatiga Cair

Pemkot Salatiga menggelontorkan bonus bagi atlet peraih medali di Porprov Jateng. Total, Kota Salatiga mendapatkan 99 mendali dengan rincian 30 medali emas, 30 medali...

Belum WTP, Ganjar Minta Brebes Segera Berbenah

Kabupaten Brebes menjadi satu-satunya daerah di Jawa Tengah yang belum mendapat penilaian wajar tanpa pengecualian (WTP) dari Badan Pemeriksa Keuangan (BPK). Gubernur Jawa Tengah,...

Tahun 2025, Banjir dan Rob Jadi Prioritas

Rencana kerja pemerintah daerah (RKPD) Kota Semarang 2025 akan memprioritaskan penuntasan penanganan banjir dan rob. Dalam RKPD disebutkan, APBD 2025 diproyeksikan sebesar Rp 5,52...

DPRD Solo Anggarkan Rp 1,46 Miliar Untuk Bangun Median Jalan di Overpass Manahan Solo

Komisi II DPRD Solo menganggarkan Rp 1,46 miliar dari APBD Perubahan 2019 untuk pembangunan median di Overpass, Manahan Solo. Pembangunan median jalan...

Kejari bantu Pemkot Semarang tagih PBB

Kejaksaan Negeri (Kejari) Semarang, Jawa Tengah, memberi pendampingan pemerintah kota setempat dalam.melakukan penagihan Pajak Bumi dan Bangunan (PBB). Kasi Bidang Perdata dan Tata Usaha Negara...

Bibit Jadi Saksi Kasus Hibah Sam Poo Kong

2014_KLI_JT_SM2603_01

Pemkot Gelontor Rp 6,4 M untuk Tangani Stunting

Pemerintah Kota Semarang menggelontor anggaran Rp 6,4 miliar untuk penanganan stunting di ibu kota Jawa Tengah. Anggaran tersebut diporsikan di dua dinas yakni Dinas...

Hibah Rp3,7 Miliar Bermasalah

2014_KLI_JT_SP2702_02

Masih Direnovasi, Pemandian Air Panas Bayanan Belum Resmi Dibuka

Pemandian air panas Bayanan yang terletak di Dusun Bayanan, Desa Jambeyan, Kecamatan Sambirejo tengah dilakukan renovasi. Revitalisasi sudah dimulai sejak bulan Agustus 2020. revitalisasi...

Tiga Anggota DPR dan Dua Pegawai Kemenkeu Diperiksa

Tiga anggota DPR RI yang pernah menjabat di Banggar diepriksa dalam perkara dugaan suap pengurusan DAK. Syarat untuk mendapat DAK, antara lain...

Selidiki Keuangan KPK, Pansus Datangi BPK

KLI_JT_PUSAT_SUME_0407_01

10 KASUS KORUPSI KAKAP JAWA TENGAH MANGKRAK

KORAN TEMPO, 6 November 2012 - 10 Kasus Korupsi Kakap Jawa Tengah Mangkrak

Pemkot Sediakan Anggaran Rp 2 Miliar untuk Penataan Segaran dan Akses Jalan

Pemkot Surakarta dalam penataan kawasan Sriwedari akan dilakukan penataan akses jalan dan segaran. Untuk proyek ini sudah disiapkan anggaran Rp 2 miliar dari APBD...

Pemkab Blora Targetkan Hasil Pajak Sebesar Rp52 Miliar

Pemerintah Kabupaten Blora melalui Badan Pendapatan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah (BPPKAD) Kabupaten Blora menargetkan penghasilan pajak sebesar Rp52,1 miliar. Jenis pajak tersebut diantaranya adalah...

Ganjar Harap Hibah Pemprov Bisa Bantu Polda Jaga Kondusifitas

Pemprov Jawa Tengah menyerahkan bantuan berupa kendaraan roda dua dan roda enam senilai Rp2,4 M ke Polda Jateng. Hibah itu dibelanjakan truk angkut untuk...

24 Proyek Direalisasikan 2024

Sedikitnya 27 paket proyek perbaikan jalan di Kabupaten Karanganyar bakal direalisasi pada tahun 2024. Sekretaris Dinas Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (DPUPR) Karanganyar, Margono...

Pasar Muntilan Masuki Tahap Penyempurnaan

MUNGKID- Pengerjaan renovasi Pasar Muntilan kini telah memasuki tahap penyempurnaan. Terutama menyangkut tambahan beberapa item pekerjaan arsitektur dan penyediaan fasilitas pendukung yang diperlukan. Anggaran yang...

Purbalingga Pertahankan Opini WTP 6 Kali Berturut-turut

Pemerintah Kabupaten Purbalingga kembali berhasil mempertahankan predikat Opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) pada Laporan Hasil Pemeriksaan (LHP) dari Badan Pemeriksa Keuangan RI (BPK RI)...

Irigasi Kedunggupit Capai 60 Persen

Proyek rehabilitasi Kedunggupit hingga kini masih berjalan. Pengerjaannya mulai 31 Agustus 2018 dan harus berakhir pada 28 November 2018. Sekarang, progres pembangunannya mencapai 60...

RSUD Kabupaten Boyolali Tambah Tiga Gedung Pelayanan Senilai Rp25 Miliar

Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Pandanaran, Kabupaten Boyolali menyelesaikan pembangunan tiga gedung pelayanan senilai kurang lebih Rp25 miliar. Gedung yang diresmikan, pertama adalah Gedung...

Bupati Tak Ambil Pusing

2013_KLI_JT_SP0711_01

Pemkab Cairkan Dana Hibah Pilkada Rp67 M

Anggaran untuk penyelenggaraan Pilkada yang bersumber dari APBD Klaten telah dicairkan senilai Rp67M. Anggaran tersebut dihibahkan kepada KPU, Bawaslu, Polres, dan Kodim 0723/ Klaten. Secara...

BPK Periksa Satu Per Satu Seragam Batik Dinas

REMBANG - Badan Pemeriksa Keuangan (BPK), Kamis kemarin (1/3), memeriksa baju seragam batik dinas aparatur sipil negara (ASN) Rembang yang diduga bermasalah. Pemeriksaan memakan waktu...

OTT KPK Amankan 4 Orang

PURBALINGGA - KPK melakukan operasi tangkap tangan (OTT) Bupati Purbalingga, Jawa Tengah, Tasdi. OTT tersebut kemungkinan menyangkut sejumlah proyek besar di antaranya pembangunan DPRD Purbalingga...

2022, Pemprov Jateng Gelontorkan Bantuan Keuangan Pemdes Rp1,6 Trilun untuk Bangun Sarpras

Pemerintah Provinsi Jawa Tengah menggelontorkan bantuan keuangan (bankeu) kepada pemerintahan desa bidang Sarpras Perdesaan pada 2022 sebesar Rp1.662.977.500.000. Bantuan itu untuk pembangunan sarpras di...

Dana Bantuan Parpol Tunggu LHP BPK

3 2017_KLI_JT_SUME_1102_01

BPK Endus Pemborosan di Proyek Energi

5 2017_KLI_JT_KOTEM_0704_01

Pemkab Segera Gelontor Santunan Kematian

5 2017_KLI_JT_APBD_MTRJTG_0507_02

Pengelolaan Asset Harus Optimal

2016_KLI_JT_SIND2904_01

Tidak Lengkapi Dokumen Perizinan, Proyek Start Up Island Karimunjawa Dihentikan Sementara

Pemerintah Kabupaten Jepara telah mengirim surat kepada PT Levels Hotel Indonesia agar menghentikan sementara proses pembangunan proyek di Desa Kemojan, Kecamatan Karimunjawa. Penghentian sementara...

Probo Janji Kembalikan Rp 7,5 Miliar

1807 2017_KLI_JT_APBD_OL_1807_01

Komisi A Usulkan Sanksi Manipulasi Pengelolaan ADD

KEBUMEN- Komisi ADPRD Kebumen mengusulkan penerapan sanksi manipulasi pengelolaan alokasi dana desa (ADD). Selama ini kan hanya tertuju kepada oknum dandiusulkan agar secara lembaga juga...

412 Desa Terancam Tak DIberi Dana Bankeu

2015_KLI_JT_WAWA0403_01

Disiplin Bayar Pajak, Realisasi PKB di Kudus Sudah 94 Persen

Realisasi pajak kendaraan bermotor (PKB) di Unit Pengelolaan Pendapatan Daerah (UPPD) Samsat Kudus telah tercapai 94,10 persen dari target. Hingga akhir tahun 2022, PKB...

Disdag Kota Surakarta Mulai Susun DED Revitalisasi Pasar Gemblegan

Dinas Perdagangan (Disdag) Kota Surakarta tengah menyusun pembuatan detail engineering design (DED) Revitalisasi Pasar Harjodaksino atau yang dikenal sebagai Pasar Gemblegan. Jika DED rampung tahun...

Gagal Rehab, Tujuh Sekolah Mangkrak

Tujuh proyek rehabilitasi bangunan Sekolah Negeri di Kabupaten Batang mangkrak.Proyek berasal dari Dana Alokasi Khusus (DAK) pemerintah pusat. Ada enam rehabilitasi SD Negeri dan...

Semangat Baru BPKPAD Klaten Mendongkrak PAD, Godok Raperda Pajak Daerah dan Retribusi Daerah

Sejumlah regulasi akan diterapkan dalam rancangan peraturan daerah (Raperda) Pajak Daerah dan Retribusi Daerah yang saat ini tengah dibahas. Salah satunya klausul atau pasal...

Bupati Magelang, Dorong Manajemen RSUD Merah Putih Agar Segera Bisa Beroperasi

Bupati Magelang meresmikan RSUD Merah Putih. Meski sudah diresmikan, RSUD ini belum beroperasi sepenuhnya. Pembangunan fisik RSUD Merah Putih tersebut memakai anggaran sebesar Rp...

Revitalisasi Pasar Dikebut

2208 2017_KLI_JT_APBD_SUME_2208_04

Keren, Pemkab Blora Sabet Lagi Penghargaan Opini WTP Kelima Kali dari BPK RI

Predikat hebat memang pas diberikan kepada Kabupaten Blora. Pasalnya tahun ini Kabupaten yang terletak di ujung timur Jawa Tengah ini kembali berhasil...

Pemkot Benahi Sempadan Kali Loji

Pemkot Pekalongan akan mulai penataan sempadan Kali Loji Kota Pekalongan. Pengadaan lahan dilaksanakan oleh Pemkot Pekalongan dan pekerjaan fisiknya oleh Pusdataru Jawa Tengah. Pemkot...

Rehab 2 SMP Masuk Lelang, Disdik Kota Surakarta Anggarkan Rp 40 Miliar

Pemkot melalui Dinas Pendidikan (Disdik) Kota Surakarta mengebut rehabilitasi dua SMP negeri, tahun ini. Yakni SMPN 16 dan SMPN 26 Surakarta. Saat ini, proses...

Miliaran Dana APBD 2017 Gagal Terserap

Sekitar Rp 23 miliar alokasi anggaran dalam APBD 2017 gagal diserap. akibatnya alokasi dana yang sudah dianggarkan tersebut harus dikembalikan ke kas daerah. Kepala Badan...

Diah Ayu Kembali Jadi Sasaran Kesalahan

Mantan Kepala UPTD Kasda DPKAD Kota Semarang bersikukuh yang dilakukannya bukanlah tindak pidana korupsi terkait yang menyebabkan raibnya dana Kasda Pemkot Semarang...

BPK Siapkan Hotline Aduan Penyimpangan Dana Desa

BPK menyiapkan saluran dan hotline bagi warga yang ingin melaporkan penyimpangan penggunaan dana desa. Banyak penyimpangan dalam pengelolaan dana desa di Jateng. Penyimpangan itu...

LHP BPK Dapat Evaluasi Terkait Pengolahan Sampah, Wali Kota Magelang: Kita Tindaklanjuti

Kota Magelang menerima Laporan Hasil Pemeriksaan (LHP) Kinerja Semester II Tahun 2021 dari Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) RI Perwakilan Provinsi Jawa Tengah, terkait penanganan...

Progres Pembangunan Pasar Waru Capai 8 Persen

2908 2017_KLI_JT_APBD_MTRJTG_2908_01

Jawa Tengah Hibahkan 1,055 Triliun untuk Pilkada Serentak

Pemerintah Provinsi Jawa Tengah mendukung penuh penyelenggaraan pemilihan kepala daerah (Pilkada) 2024. Penjabat (Pj) Gubernur Jawa Tengah, Nana Sudjana menyatakan, pihaknya telah menyerahkan dana...

18 Proyek Infrastruktur di Jateng Bergulir

Sejumlah proyek perbaikan peningkatan jalan dan jembatan di Jawa Tengah mulai dilaksanakan setelah ditandatanganinya kesepakatan kontrak pekerjaan Pemprov Jateng dengan para penyedia...

3.390 Guru Ngaji Terima Bansos

Sebanyak 3.390 guru ngaji se-Kabupaten Purworejo menerima bansos dari Pemkab Purworejo. Masing-masing guru ngaji akan menerima bansos sebesar Rp250.000 per bulan, yang akan diberikan...

Proyek Dibiayai APBD Harus Selesai Akhir November

JEPARA- Pelaksanaan kegiatan yang dibiayai APBD Kabupaten Jepara, harus sudah selesai selambat-lambatnya akhir November 2018. untuk proyek-proyek yang dibiayai dari APBD Perubahan, dideadline sudah harus...

Belum Lama Dibangun Jalan Wanamulya-Sumberharjo Pemalang Rusak Lagi

Hasil pembangunan infrastruktur jalan sudah dirasakan manfaatnya oleh masyarakat. Hanya saja, kualitas hasil pembangunan infrastruktur jalan itu, memunculkan pertanyaan bagi warga. Sebab, belum lama...

Prasetyo Optimistis Capai Target

Perkembangan investasi di Jateng pada kuartal Iii/2018 tercatat sudah mencapai 89% dari target tahun ini sebesar Rp47 T. Realisasi PMA masih lebih tinggi dari...

Ingin Pertahankan Opini WTP, Mundjirin Minta Bawahannya Tidak Korupsi Uang Rakyat

Bupati Semarang Mundjirin meminta semua kepala satuan kerja pemerintah daerah (SKPD) tak mempraktikkan perilaku KKN (korupsi, kolusi, nepotisme). salah satu bentuk SKPD bekerja dengan...

PAD Triwulan Pertama Kabupaten Pati Capai 26,64 Persen

Berdasarkan data dari Badan Pengelola Keuangan dan Aset Daerah (BPKAD) Kabupaten Pati, Pendapatan Asli Daerah (PAD) pada triwulan pertama tahun 2022 telah mencapai 26,64...

Pemkab Kebumen Terima Bantuan Provinsi Rp 38 Miliar, Digunakan untuk Kelengkapan Sarana dan Prasarana...

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kebumen menerima bantuan anggaran dari Pemerintah Provinsi (Pemprov) Jawa Tengah senilai Rp 38 Miliar. Bantuan provinsi (Banprov) tersebut dialokasikan untuk mencukupi...

Digempur Covid-19, Realisasi Investasi Cilacap 2020 Capai Rp3,9 Triliun

Realisasi investasi di Kabupaten Cilacap, Jawa Tengah, pada tahun 2020 melampaui target yang telah ditetapkan. Pada tahun 2020, nilai investasi yang ditargetkan masuk ke...

Tarik Investasi, Pemkab Luncurkan ‘Jempol Satu’

DEMAK- Terobosan dalam rangka meningkatkan kualitas pelayanan publik kembali diluncurkan Pemkab Demak. Setelah 'Demak Smart City', kini ada 'Jempol Satu'. Sejauh ini terdapat 46 jenis...

Bupati Tegal Salurkan Bantuan Rp 800 Juta ke Korban Bencana Tanah Bergerak Desa Dermasuci

Bupati Tegal, Umi Azizah meresmikan penggunaan lampu high mast Stadion Tri Sanja senilai Rp 4,28 miliar yang bersumber dari bantuan keuangan Provinsi Jawa Tengah,...

2.250 Buruh di Klaten Terima BLT DBHCHT

Sebanyak 2.250 buruh tani tembakau dan pabrik rokok di Kabupaten Klaten menerima bantuan langsung tunai (BLT) yang bersumber dari Dana Bagi Hasil Cukai Hasil...

Pemkab Pekalongan Mulai Salurkan Bantuan 3.519 Paket Sembako

Pemerintah Kabupaten Pekalongan, melalui kegiatan jaring pengaman sosial menyalurkan sebanyak 3.519 paket sembako pada warga terdampak virus corona. Untuk tahap pertama dilakukan di Kecamatan...

Ratusan Warga Kudus dapat Bantuan Rp 15 Juta untuk Bedah Rumah

KUDUS-  Sebanyak 296 warga dengan kondisi rumah yang kurang layak di Kabupaten Kudus mendapatkan bantuan bedah rumah dari Pemerintah Kabupaten setempat. Uang tersebut diberikan secara...

Disperkim Kota Magelang perbaiki 881 RTLH

Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman (Disperkim) Kota Magelang melakukan perbaikan 881 unit rumah tidak layak huni (RTLH) menjadi rumah layak huni, aman, nyaman, dan...

Pemborosan Anggaran Belum Hilang

1 2017_KLI_JT_SINDO_0103_01

Pemkab Kudus salurkan santunan kematian untuk 881 ahli waris

Pemerintah Kabupaten Kudus, Jawa Tengah, mencatat selama Januari hingga Juli 2022 terdapat 881 ahli waris yang mendapatkan santunan kematian dari pemerintah sebesar Rp1 juta...

Cegah Korupsi dengan E-Katalog

SEMARANG- Pemerintah Kota Semarang ikut mewujudkan sistem E-Katalog Daerah untuk pengadaan barang dan jasa. Hal ini dilakukan sebagai upaya untuk mewujudkan reformasi birokrasi, menuju good...

Lima Proyek Jalan 2021 belum Dilelang

Delapan proyek pekerjaan jalan yang sebagian besar dianggarkan melalui APBD 2021, hingga Juni ini belum terprogres secara fisik. Lima proyek diantaranya belum masuk tahap...

Siap Laksanakan Eksekusi Setelah Denda Dibayar

Pemkab Sukoharjo berniat membayar uang kepada PT Ampuh Sejahtera setelah PN Sukoharjo menetapkan putusan eksekusi kasus sengketa pembangunan Pasar Ir. Soekarno. Pembayaran uang dilakukan...

Dana Santunan Kematian Kudus Diusulkan Rp1,6M http://www.

0509 2017_KLI_JT_APBD_OL_0509_03

Ganjar Bantah Dalangi Masalah Sukoharjo

2014_KLI_JT_WA0903_01

Baru Semester I, Realisasi Pajak Parkir Sudah Tembus 117%

0808 2017_KLI_JT_APBD_OL_0808_07

Uang Jasa SPPT Dinaikkan 100%

Balaikota - Uang jasa atau fee untuk ketua RT/RW dalam melakukan pembagian dan penarikan Surat Pemberitahuan Pajak Terutang (SPPT) Pajak Bumi dan Bangunan (PBB) pada tahun...

Salim Gugat BPK dan Polda

2015_KLI_JT_JAPO1601_01

Nunggak, Penghuni Rusunawa Terancam Diusir

Ratusan penghuni Rumah Susun Sewa Sederhana (Rusunawa) di Jalan Sawo Barat, Kelurahan Keraton, Kec. Tegal Barat, Kota Tegal kini gelisah, karena mereka merasa terancam...

Pembangunan DAK Bidang Air Minum dan Sanitasi Wujud Peningkatan Pelayanan Infrastruktur Dasar

Bupati Wonosobo menandatangani Perjanjian Kerja Sama (PKS) antara Pejabat Pembuat Komitmen (PPK) dengan Kelompok Keswadayaan Masyarakat (KKM) dan Kelompok Swadaya Masyarakat (KSM) Kegiatan DAK...

Harga Anjlok, Bawang Disimpan Petani

2014_KLI_JT_WAWA0709_01

Polisi Dinilai Lambat

2015_KLI_JT_SURE1910_01

Aset Enam SKPD Tidak Dicatat

2015_KLI_JT_JAPO2802_02

Didukung Anggaran DBHCHT, Pemkab Kudus Targetkan Zero Stunting di 2024

Pemerintah Kabupaten Kudus terus berupaya menekan bertambahnya angka stunting pada balita dan anak. Bahkan, Bupati Kudus HM Hartopo menargetkan di tahun 2024 mendatang, Kudus...

Ratusan Kios Pasar Batang Kosong

BATANG- Komisi C DPRD Batang meminta Pemkab segera menata Pasar Batang dan memanfaatkan kios-kios dengan maksimal. Sesuai data Disperindagkop dan UKM Batang, ada 138...

Lima Kantor Kecamatan di Grobogan Rusak, Baru Satu Diperbaiki

Kondisi bangunan sejumlah kantor kecamatan di Grobogan cukup memprihatinkan. Kini diperbaiki sejak tahun lalu. Namun tahun ini, hanya satu diperbaiki, yakni Kecamatan Toroh. Tahun lalu...

Andika Nyatakan Siap Berangkatkan Jamaah

Sidang perdata kasus perebutan aset biro haji dan umrah First Travel kembali digelar PN Kota Depok. Kuasa hukum korban First Travel menyatakan...

Blusukan ke Pasar Bareng Jokowi, Ganjar Siap Revitalisasi Pasar Menden Blora.

Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo kembali mendampingi Presiden Joko Widodo blusukan ke pasar tradisional, Jumat (10/3/2023). Pada hari kedua kunjungan kerja di Jawa Tengah,...

Realisasi Pajak Hotel dan Restoran Purbalingga Lampau Target

Realisasi perolehan pajak daerah dari sektor Hotel dan Restoran, hingga akhir November 2019 telah melampaui target. Untuk pendapatan pajak restoran yang targetnya Rp 950...

Perbaikan Jembatan Cipluk Gunakan Dana Bencana

Rencana Pemkab Kendal untuk membangun jembatan penghubung Desa Sikumpul dengan Sojomerto secara permanen lebar yang dapat dilalui mobil, gagal. Tetapi akan tetap dibangun permanen...

Jokowi Ungkap Pentingnya Peran BPK

JAKARTA- Presiden Joko Widodo mengungkapkan peran penting BPK dalam mengawal pengelolaan dan peningkatan kualitas pertanggungjawaban keuangan negara. BPK melalui berbagai rekomendasi serta sejumlah dukungan lainnya...

2.863 Proyek Fisik Tahun 2017 Diresmikan

Banjarnegara - Bupati Banjarnegara Kamis (22/2) akan meresmikan kegiatan proyek fisik tahun 2017. Peresmian dipusatkan di ruas jalan Wanadadi - Rakit sekaligus peresmian jalan Wanadadi-Rakit. "Terdapat...

Wali Kota Serahkan Hibah Rp30 M

Puluhan yayasan baik masjid dan mushola di Kota Pekalongan telah menerima dana hibah dari pemkot Pekalongan yang dicairkan melalui BKD. Dana hibah diserahkan oleh...

Tahun Ini, 1.113 Disabilitas di Pati Terima Bansos Rp2 Juta

Pemerintah Kabupaten Pati tahun ini memfasilitasi bantuan sosial uang tunai sebesar Rp2 juta kepada 1.113 penyandang disabilitas di wilayah setempat. Ada empat kategori disabilitas...

Waskita Selesaikan Bendungan Seharga Rp657 Miliar di Jawa Tengah Tahun ini

Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) tengah melakukan penyelesaian akhir pembangunan Bendungan Gondang yang terletak di Kabupaten Karanganyar Jawa Tengah. Pembangunan...

KKP Terima Hibah Tanah dan Bangunan dari Pemkab Cilacap

Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) menerima hbah tanah seluas 5.339 m2 dan bangunan beserta dermaga dari Pemkab Cilacap. Tanah dan bangunan yang dihibahkan tersebut...

Polisi Tunggu Audit BPK

2015_KLI_JT_WAWA0606_01

DPRD Siap Setujui Dana Guyub RW

DPRD Salatiga periode 2019-2024 siap menyetujui alokasi anggaran program Guyub RW di Salatiga dengan dana kurang lebih Rp8,9 M. Anggaran ini akan disetujui dan...

Rp 10 M untuk Akses Petungkriyono

Kajen  - Masih ada 5 KM jalan di Kecamatan Petungkriyono, Kabupaten pekalingan, yang kondisinya rusak parah dan tidak nyaman dilalui. Utamanya di titik Desa...

Tersangka LPJU Tunggu Audit BPK

2013_KLI_JT_RS1311_01

Rasionalisasi untuk Covid-19, Dana Rehab Sekolah Jadi Berkurang

Dana untuk rehabilitasi gedung sekolah di Kabupaten Kudus, mengalami pengurangan. Dampaknya jumlah sekolah yang akan diperbaiki juga menyusul berkurang dengan adanya reasionalisasi anggaran untuk...

Temanggung Peroleh DAK Rp10,2 M untuk Peningkatan Irigasi

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Temanggung, mendapatkan Dana Alokasi Khusus (DAK) untuk peningkatan jaringan irigasi sebesar Rp10,2 miliar pada 2021. Diharapkan, dengan adanya peningkatan jaringan irigasi...

Harus Berhemat, Anggota DPRD Solo Usul Anggaran Videotron dan Seragam Dicoret

Anggota Komisi I DPRD Solo mendukung adanya semangat efisiensi dalam penyusunan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Perubahan 2021. Anggaran difokuskan menangani pandemi Covid-19. Menurutnya,...

Alhamdulillah! Petugas Kebersihan di Kabupaten Semarang Dapat Tunjangan Risiko Kerja, Segini Jumlahnya

Sebanyak 163 petugas kebersihan mendapatkan tunjangan risiko kerja dari Pemerintah Kabupaten Semarang. Hal tersebut untuk memberikan penghargaan dan perhatian khusus kepada petugas kebersihan yang...

“BPK Bisa Periksa Penerima Bantuan”

2013_KLI_JT_SP0907_01

Penambalan Jalur Mudik di Klaten Dikebut, 14 Ruas Jalan Siap Diperbaiki

Penanganan darurat dengan melakukan penambalan pada jalan berlubang di jalur mudik terus dikebut oleh Dinas Pekerjaan Umum-Penataan Ruang (DPUPR) Klaten. Adanya mudik menjelang Hari...

Pelaksanaan Kegiatan Fisik DAK Tanpa Lelang

Mungkid - Kegiatan fisik yang dibiayai Dana Alokasi Khusus (DAK) 2017 di Kabupaten Magelang dilaksanakan tanpa melalui proses lelang. Baik dalam pembangunan ruang kelas...

Tersangka Kembalikan Uang Negara Rp 2,016 Miliar

Tersangka RW dari pihak swasta dalam kasus korupsi ruang operasi RSUD dr Soehadi Prijonegoro Sagen menyerahkan kerugian uang negara Rp2,016 M. Uang tersebut masih...

Dana Desa Raib Digondol Pencuri

UNGARAN- Uang milik Pemdes Kemetul Kab. Semarang raib dalam mobil milik staf desa. Diduga, dana tersebut dibawa pencuri. Uang yang raib ini terdiri dari dana...

Sewakan Lahan di Pusat Kota, PAD Salatiga Bertambah Rp6,5 Miliar

Kerja sama sewa lahan dan fasilitas penunjang lainnya antara Pemerintah Kota Salatiga dengan PT Inti Griya Prima Sakti berlanjut selama lima tahun ke depan....

30 SD Negeri di Kota Semarang Direhabilitasi Tahun Ini, Total Anggaran Rp 24,8 Milyar

Tahun 2019 Dinas Pendidikan Kota Semarang merehabilitasi dan membangun sebanyak 30 SD negeri di Kota Semarang. Pembangunan 30 SD negeri di Kota...

Pemprov Diminta Serius Kelola Aset

Komisi A DPRD Jateng dalam waktu dekat akan membuat kesimpulan perihal pengelolaan aset milik pemerintah provinsi, setelah lebih dulu meninjau sejumlah lokasi...

Bupati Blora Arief Rohman Puji Pembangunan Terminal Tipe A Cepu: Terminal Terbaik di Perbatasan...

BLORA.SUARAMERDEKA.COM - Bupati Blora Arief Rohman melakukan inspeksi mendadak (sidak) di Terminal Bus Tipe A Cepu pada Kamis (13/6). Inspeksi ini dilakukan untuk mengevaluasi...

PAD Naik Signifikan

MAGELANG- Selama empat tahun terakhir, PAD Kota Magelang terus mengalami peningkatan. Di tahun 2015, PAD mencapai Rp186.677.410.081, kemudian tahun 2016 meningkat menjadi Rp220.3154.848.702. Pada tahun...

Rumah Sakit Dr. Moewardi Bangun Gedung Critical Center, Dilengkapi Helipad

Rumah Sakit Umum Daerah (RUSD) Dr. Moewardi Suarakarta saat ini sedang membangun gedung critical centre dan pelayanaan penunjang. Gedung 14 lantai itu juga akan...

Pengelolaan DD di Kudus Dinilai Bagus

BPK Prov. Jateng menlai pengelolaan DD di Kab. Kudus saat ini masih tergolong bagus. Sebab belum ada temuan penyelewengan anggaran yang megharuskan diproses secara...

Terima Dana Cukai Rp 7 Miliar

Pemkab Batang mendapat anggara bagi hasil cukai 2019, sebesar Rp7 M. Anggaran akan digunakan untuk lima program dan 27 kemanfaatan hasil cukai...

Rehab Jalur Evakuasi Merapi Rp27 M

Kerusakan jalur evakuasi akibat dilewati truk galian C dengan beban berlebih menjadi perhatian khusus. Alokasi anggaran Rp27 miliar dari bantuan keuangan provinsi telah disiapkan...

Lirik Pengelolaan Air Bersih

2014_KLI_JT_JAPO2310_01

Empat Parpol Diminta Perbaiki Laporan

UNGARAN- KPU Kab. Semarang meminta 4 parpol memperbaiki LADK. Keempat parpol tersebut adalah PPP, PAN, PSI, PBB. LADK yang diberikan masing-masing parpol besarannya beragam. Dana...

Jateng Raih WTP Kali Kedelapan

Pemerintah Provinsi Jawa Tengah meraih opini wajar tanpa pengecualian (WTP) dari Badan Pemeriksa Keuangan Republik Indonesia atas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD)...

Bupati Batang Anggarkan Bosda Rp34 Miliar Untuk Insentif Guru Non ASN

Pemerintah Kabupaten Batang setiap tahunnya mengalokasikan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) sebesar Rp34 miliar, untuk insentif guru dan tenaga kependidikan Non Aparatur Sipil...

Rehabilitasi Jembatan Mojo Bakal Digarap Akhir Mei, Telan Rp29,9 Miliar

Rehabilitasi Jembatan Mojo akan dimulai akhir Mei. Rencananya plat beton jembatan akan diganti dengan plat baja agar bisa bertahan lama. Ditaksir proyek ini menghabiskan...

Walikota Tegal Korupsi untuk Modal Pilkada

3108 KLI_JT_APBD_MI_3108_01

Pembangunan Jalan Plorengan – Simega Sudah Berjalan, Bupati Targetkan November Kelar

Bupati Banjarnegara, Budhi Sarwono, menargetkan pembangunan jalan dari Desa Plorengan, Kecamatan Kalibening, menuju perbatasan Kabupaten Pekalongan di Desa Desa Simega Kecamatan Petungkriyono, selesai November...

Wow, Anggaran Covid-19 Wonogiri Rp99 M!

Pemerintah Kabupaten Wonogiri mengalokasikan anggaran hampir Rp100 miliar untuk penanganan Covid-19 tahun ini. Uang itu bersumber dari alokasi dana alokasi umum dan dana insentif...

Jalan Rusak Sudah 35 Tahun, Kini Pemkab Kendal Gelontor Rp 7 M untuk Perbaikan...

Anggaran Rp 7 miliar yang bersumber dari dana alokasi khusus (DAK) reguler digelontorkan untuk memperbaiki jalan penghubung Kecamatan Limbangan - Singorojo sepanjang 2,8 kilometer...

DPRD Rekomendasikan BKK Susukan Diaudit

UNGARAN  - Badan Anggaran (Banggar) DPRD Kabupaten Semarang merekomendasikan Badan Kredit Kecamatan (BKK) Susukan untuk dilakukan audit investigasi menggunakan Kantor Akuntan Publik (KAP) yang...

KPK Periksa Eks Kapolres Kebumen

KEBUMEN - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) memanggil mantan Kapolres Kebumen AKBP Alpen terkait kasus dugaan suap pengadaan barang dan jasa yang didanai APBD Kebumen...

Dana Jamkesda Habis, RSUD Brebes akan Seleksi Ketat Pasien Miskin

0408 2017_KLI_JT_APBD_OL_0408_01

Fasilitas Kredit Tidak Sesuai SK Direksi

2015_KLI_JT_JAPO2903_01

Investasi Kota Semarang hingga Mei Rp 8,6 Triliun

Realisasi investasi di Kota Semarang hingga Mei 2023 baru mencapai sekitar Rp 8,6 triliun dari target Rp 25,6 triliun. Tentu saja pencapaian tersebut dirasa...

Lahan Kosong Depan Mall Paragon Bakal Dijadikan Taman

Disperkim Kota Semarang bakal menambah RTH di tengah kota. Nantinya, taman ini dibangun menggunakan dana CSR dari pihak ketiga senilai hampir Rp2,5 M. Selain...

Anggaran Dana Jamkesda Ditambah Rp 11 Miliar

Pelaksana tugas (Plt) Kepala Dinas Kabupaten Pati Edi Sulistyono melalui Sekretaris Nurwono menuturkan, pelayanan kesehatan terus ditingkatkan. Terutama pelayanan kesehatan untuk masyarakat menengah ke...

Audit Investigatif BPK Ditunggu

JAKARTA- KemenBUMN masih menunggu hasil audit investigasi dari BPK terhadap perusahaan BUMN, PT Asuransi Jiwasraya (Persero). Kementerian BUMN juga masih memproses pembentukan anak usaha Asuransi...

Pengamanan Pilgub Jateng Dianggarkan Rp78,9 Miliar

7 2017_KLI_JT_APBD_TRIBJTG_0707_01

Selesaikan Sengketa Pasar Ir Soekarno Dengan PT Ampuh, Pemkab Sukoharjo Gandeng Kejaksaan

Kasus sengketa pembangunan Pasar Ir Soekarno antara Pemkab Sukoharjo dengan PT Ampuh Sejahtera memasuki babak baru. Pemkab Sukoharjo menggandeng Kejaksaan Negeri (Kejari) Sukoharjo untuk...

Anggaran TPG Pusat Mengendap

KUDUS- Anggaran Tambahan Penghasilan Guru (TPG) di Kabupaten Kudus selama tahun 2017 hingga Agustus 2018 ternyata tidak dicairkan oleh BPPKAD setempat. Alasannya, para guru lebih...

Pasar Rakyat Cepu Kembali Dianggarkan Rp 1,5 Miliar

Pasar Rakyat Cepu Kecamatan Cepu tahun ini kembali mendapat kucuran anggaran sekitar Rp 1,5 Miliar. Anggaran dari pendamping Dana Alokasi Umum tahun 2019 Kabupaten...

Lagi, Pemkab Blora Raih Opini WTP Ke 8 Atas LKPD 2021 dari BPK RI

Pemerintah Kabupaten Blora kembali meraih penghargaan predikat Opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) kedelapan kalinya dari Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) RI atas pemeriksaan Laporan Keuangan...

Deposito Rp 22,7 Miliar Selalu Dicatat APBD

2015_KLI_JT_WAWA1408_01

Kerugian Negara Hambat Pemberantasan Korupsi

2013_KLI_JT_RS0611_01

Hanya BPK yang Berhak Tentukan Ada Tidaknya Kerugian Negara

JAKARTA - Audit internal TNI menemukan adanya kerugian negara sekitar Rp 220 dalam pembelian Helikopter Augusta Westland (AW) 101. Hasil audit yang menyebutkan adanya...

Lima Desa Gagal Cairkan Dana Desa

Lima desa di Kebumen gagal mencairkan dana desa (DD). penyebabnya, desa-desa tersebut, terkendala permasalahan surat pertanggungjawaban. selain itu, dua desa lainnya Kebakalan, Karanggayam dan...

Aplikasi Deposito Tak Mendukung Penghitungan Bunga

2015_KLI_JT_JAPO1102_01

Bantuan Untuk Parpol Wajib Dilaporkan

0108 2017_KLI_JT_APBD_MTRJTG_0108_02

BPK Beri Sejumlah Rekomendasi untuk Pemkab Kebumen

Bupati dan Wakil Bupati Kebumen beserta sejumpah pimpinan OPD menggelar rapat dengan BPK Jateng terkait pembenahan sistem pemerintahan agar semakin akuntabel dan transparan. Bupati...

BPK Ungkap Kerawanan Pengelolaan Dana Desa

Kepala BPK Perwakilan Jateng menungkapkan adanya beda pemahaman atau mispersepsi atas opini LHP oleh entitas. BPK juga mengungkapkan adanya titik rawan pengelolaan keuangan atas...

Pemkot Akan Bangun Rusunawa dan Rumah Deret

MAGELANG - Pemerintah Kota Magelang akan kembali membangun satu unit rumah susun sederhana di tahun 2018 di wilayah Kelurahan Wates, Kecamatan Magelang Utara. Sebelumnya di...

KPPN Banjarnegara Salurkan Dana APBN Senilai Rp1,2 Triliun

Kantor Pelayanan Perbendaharaan Negara (KPPN) Banjarnegara menyalurkan dana dari APBN total senilai Rp 1,2 triliun.Dana tersebut didistribusikan untuk satuan kerja (satker) kementerian/lembaga, Dana Alokasi...

Masitha Tak Lakukan Banding

TEGAL- Siti Masitha, Wali Kota Tegal non aktif, divonis hukuman penjara selama 5 tahun, dalam kasus suap yang menjeratnya saat menjabat sebagai orang nomor...

Pengambilan Aset Kalibening Tak Bisa Serta-Merta

2015_KLI_JT_WWSN2210_01

Anggaran Bantuan Partai Politik di Semarang Dinaikkan

Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (Kesbangpol) Kota Semarang menaikkan anggaran bantuan partai politik (parpol) dari semula Rp3.000 per suara menjadi Rp5.000 per suara. Kesbangpol...

Lagi, Kota Solo Raih WTP

1509 2017_KLI_JT_APBD_SOLOPOS_1509_01

Pembangunan Stadion Joyokusumo Pati Dilanjutkan, Anggaran Rp15 Miiliar

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Pati dalam hal ini Dinas Pekerjaan Umum dan Tata Ruang (DPUTR) berencana melanjutkan pembangunan Stadion Joyokusumo pada 2021 ini. Pembangunan Stadion...

BPK Selamatkan Uang Negara Rp 218 M

2014_KLI_JT_SUME1010_01

Ganjar Janji Bakal Sesuaikan Besarannya

2015_KLI_JT_JAPO_TRIB2406_01

Renovasi Pasar Kaliangkrik akan Segera Dimulai

MUNGKID- Pembangunan kembali Pasar Kaliangkrik yang terbakar pertengahan 2015 silam segera dimulai. Di atas lahan seluas 10.487 meter persegi bekas pasar lama, akan dibangun gedung...

Hidayati Lulus Cumlaude

2014_KLI_JT_SUME1706_01

Jaksa Tolak Eksepsi Siti Fadilah

18 2017_KLI_JT_SUME_2302_01

Enam Partai di Wonogiri Dapat Banpol Rp415 Juta

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Wonogiri segera mencairkan dana bantuan keuangan partai politik (banpol) sekitar Rp415 juta. Akan diberikan kepada enam partai yang lolos Pemilihan Legislatif...

Gibran minta anggaran Pemprov Jateng Rp35 M revitalisasi velodrome Manahan

Wali Kota Surakarta meminta anggaran dari Pemerintah Provinsi Jawa Tengah untuk merevitalisasi velodrome Stadion Manahan. Wali Kota Surakarta Gibran Rakabuming Raka mengatakan Dalam waktu dekat...

Kelar, Jembatan di Repaking Dikebut 180 Hari Kerja

Jembatan Repaking digarap selama 180 hari, jembatan dengan bentang 40 m menggunakan konstruksi prestressed concrete atau beton peregang. Penggarapan jembatan ini menggunakan sistem kosntruksi...

Taman, Membangun Tempat Nyaman di Desa

Dalam beberapa tahun ini, Pemka Sragen gencar membangun taman. Sejumlah taman yang belum lama dibangun adalah Edupark Gemolong, Taman Kridoanggo, Taman Sukowati, dan Taman...

Rp 15 Millar untuk Atasi Banjir Rob di Pemalang

Pemerintah Kabupaten Pemalang menyiapkan anggaran Rp 15 miliar untuk mengatasi masalah banjir rob. Anggaran sebesar itu menurut Bupati Pemalang Mansur Hidayat akan digelontorkan pada...

Rp13 Milyar untuk Pilkades Serentak di Klaten

KLATEN- Pemerintah Kabupaten Klaten mengucurkan dana sebesar Rp13 milyar dari APBD 2019 untuk pelaksanaan pemilihan kepala desa (Pilkades) serentak, pada 13 Maret 2019. Dana APBD...

Proyek Jalan Larangan-Kemantran Dimulai, Nilai Kontrak Rp3,9 Miliar

Pekerjaan peningkatan Jalan Larangan-Kemantran Kecamatan Kramat sudah mulai dikerjakan. Proyek senilai Rp3.951.209.000 dikerjakan oleh PT Nisajaya Hasna Rizky. Anggaran tersebut merupakan dana bantuan Propinsi...

Ruas Jalan Warureja-Kedungjati Kabupaten Tegal Siap Difungsikan di Awal November 2023

Pembangunan rigid beton pada ruas jalan Warureja-Kedungjati diperkirakan selesai awal bulan November 2023 ini. Anggaran perluasan dan pengerasan jalan sepanjang 10 kilometer ini mencapai Rp...

Bank Jateng Mitigasi Risiko Penyimpangan

Prosedur pengadaan barang dan jasa di Bank Jateng dinilai sudah memiliki SOP internal yang cukup baik, namun masukan dari BPK Perwakilan Jateng untuk penyempurnaan...

Bukber, Pemkab Gelontor Miliaran

BATANG- Pemkab Batang menggelar buka bersama sekaligus menggelontor dana miliaran rupiah untuk yatim piatu. Bupati juga menyerahkan santunan kepada anak yatim piatu, lansia dan Asodik....

Biaya PNBP Dihapus, Samsat Pacu Penerimaan PKB

UNGARAN-  Terhitung mulai tanggal 14 Maret 2018 biaya pengesahan surat tanda nomor kendaraan bermotor (STNK) di Samsat dihilangkan. Keputusan tersebut berdasarkan keputusan STR/III/HUK.3.2/III/2018. Hal tersebut...

Tinjau Bankeu Sarpras Olahraga, Ganjar Berharap Muncul Atlet-atlet dari Warga Sekitar

Gubernur Jawa Tengah berharap bantuan keuangan untuk revitalisasi gelanggang olahraga Mangli di Desa Kejiwan, Kecamatan Wonosobo, Kabupaten Wonosobo, dapat bermanfaat bagi masyarakat. Ia ingin...

Jateng Kehilangan Retribusi Rp 10 M

2015_KLI_JT_JAPO2206_01

Perlu Kick Back Tentukan Ada Kerugian Negara

JAKARTA- Ahli hukum pidana Andi Hamzah menegaskan kerugian negara bukan serta merta bisa dituduhkan sebagai tindakan korupsi. Untuk bisa dikatakan sebagai tindak pidana korupsi...

BPK Endus LSM JAdi Penampung Dana

2013_KLI_JT_TJ2911_01

Alun-alun Semarang Serap Rp 35 M

Pembangunan alun-alun Semarang tahap II saat ini tengah berlangsung dengan menyerap anggaran Rp35M. Tahun lalu sudah dilaksanakan tahap I dengan memasang pondasi dan bangunan...

Bupati Kudus Optimistis Pencairan BLT DBHCHT Bisa Dongkrak Perekonomian Daerah

Bupati Kudus HM Hartopo optimistis pencairan Bantuan Langsung Tunai Dana Bagi Hasil Cukai Hasil Tembakau (DBHCHT) kepada puluhan ribu buruh rokok bisa mendongkrak perekonomian...

Kasus Salim Seret Pejabat Rembang

2013_KLI_JT_TR2311_01

Anggaran Telah Dialokasikan di APBD, 10 Ribu Randis Tunggak Pajak. Nilainya Fantastis

Sebanyak 10.523 unit kendaraan dinas di Lampung menunggak PKB selama tahun 2016 sehingga mencapai Rp1,18 M. Hal tersebut merupakan temuan yang tertuang di LHP...

Hutan Wisata Mangrove Dikucuri Rp 2 Miliar

Pemerintah Kabupaten Rembang akan mengucurkan anggaran Rp 2 miliar lebih untuk penataan kawasan wisata hutan mangrove Desa Pasarbanggi Kecamatan Rembang Kota. Bupati Rembang, Abdul Hafidz...

Rumdin Ketua Dewan Rp 4 M

MAGELANG-  Sekretariat DPRD Kota Magelang mengalokasikan anggaran senilai Rp 4.033.288.000 untuk membangun Rumah Dinas Ketua DPRD Kota Magelang. Rumdin di Jalan Diponegoro Nomor 55...

Soal Pasar Bojong, Pemkab Tegal Akan Konsultasi ke BPK

SLAWI- Pemkab Tegal tidak bisa membayar 100% hasil pekerjaan kontraktor yang membangun Pasar Bojong. Pemkab hanya membayar 79% dari total nilai kontrak sebesar Rp12,6 M....

Cadangan Tantiem dan Jasa Produksi Terlalu Tinggi

2015_KLI_JT_JAPO1703_02

BPK Audit Proyek Alun-Alun

Purworejo - Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) Wilayah Jateng melakukan audit proyek alun-alun Purworejo, Senin (19/2). Sedikitnya lima auditor turun langsung di Alun-alun dengan membawa segepok...

Polda Jateng Ajukan Pencekalan Salim

2013_KLI_JT_RS2911_01

Dana Transfer Rp 58,12 Triliun untuk 35 Kapubapen dan Kota di Jateng

Pemerintah Provinsi Jawa Tengah menerima dana transfer dari Pemerintah Pusat untuk 2020 sebesar Rp12 triliun. Jumlah ini naik Rp448 miliar dari 2019 yang mendapatkan...

Wihaji Kawal Pelayanan RSUD

Bupati Batang telah melakukan sidak terhadap layanan RSUD Kalisari Batang, supaya layanan semakin baik. Selain itu Bupati akan intens mengecek pembangunan gedung RSUD yang...

Dewan Pertanyakan Kinerja Pemkab

UNGARAN- Belum adanya progres pelaksanaan proyek pembangunan 2018 hingga bulan Juni ini, membuat kalangan DPRD Kabupaten Semarang geram. Dewan menuding Pemkab tidak serius melaksanakan pembangunan...

Akhir 2019, Pembangunan TPA Bedagas Rampung

Pembangunan TPA di Dukuh Kalipancur Desa Bedagas dikebut. Direncanalan akhir tahun 2019 pembangunannya rampung. Pembangunan TPA dilaksanakan sesuai perencanaan dan anggaran secara...

Cegah Penyelewengan Uang Pajak Bumi dan Bangunan, Pemkab Brebes Gandeng Kejaksaan

Brebes - Berbagai upaya dilakukan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Brebes untuk menggenjot penerimaan pajak bumi dan bangunan (PBB). Selain memberikan hadiah kepada petugas dan wajib...

40 Persen DBHCHT di Kudus Digunakan untuk Bidang Kesehatan

TRIBUNJATENG.COM, KUDUS - PJ Bupati Kudus, Bergas Catursasi Pananggungan mengatakan saat ini penggunaan Dana Bagi Hasil Cukai Hasil Tembakau (DBHCHT) masih berjalan untuk memperbaiki...

Pedagang Dilarang Ubah Kios

2015_KLI_JT_SUME1506_01

Laporan Hasil Pemeriksaan Dengan Tujuan Tertentu Tahun 2019 – Subauditorat Jateng II

Pemerintah Kabupaten Sukoharjo di Sukoharjo. LHP No.130/LHP/BPK/XVIII.SMG/12/2019 tanggal 9 Desember 2019    Pemeriksaan Kepatuhan atas Belanja Modal Bidang Infrastruktur TA 2019 pada Pemerintah...

Jembatan Gantung Kali Bodri Mulai Dibangun

Pemkab Kendal membangun jembatan gantung Kali Bodri. Kontraktor pelaksana adalah PT Wasis Karya Nugraha. Jembatan gantung dibangun dengan empat tiang utama. Panjang jembatan 150...

Polri Tetapkan Deny Indrayana Tersangka

2015_KLI_JT_TRIB2503_02

Kawasan Terminal Bakalan Krapyak Diperluas

KUDUS-Dinas Perhubungan (Dishub) Kudus kembali merevitalisasilahan di kawasan Terminal Bakalan Krapyak Kudus. Proyek senilai Rp 6,4 miliar ini untuk membangun perluasan di terminal wisata...

132 Kades dan Lurah di Kudus Terima Motor Dinas PCX Baru

Guna peningkatan pelayanan di tingkat desa dan kelurahan, Pj. Bupati Kudus Bergas Catursasi Penanggungan menyerahkan secara simbolis kendaraan operasional kepada lurah dan kepala desa. Pelaksana...

Jalan Mulus, Ekonomi Bagus

Pada tahun 2020 Kabupaten Boyolali menyiapkan anggaran sebesar Rp1 Triliun untuk memoles sarana prasarana infrastruktur. Tahun depan, Pemkab Boyolali menargetkan membangun jalan baru sepanjang...

Winarso Dituntut Tiga Tahun

2014_KLI_JT_SM0801_02

Pembayaran Retribusi Pasar Dikontrol BKPR

Pemkab Wonogiri menargetkan penarikan retribusi menggunakan alat kontrol buku ketetaoan dan pembayaran retribusi (BKPR) dapat dilaksanakan di seluruh pasar di kabupaten pada tahun ini....

Anggaran Pembebasan Lahan Tanggul Rp 35 M

KAJEN - Bupati Pekalongan menyatakan masalah bencana rob yang rutin terjadi di wilayah pantai utara wilayah Kabupaten dan Kota Pekalongan, tak lama lagi akan teratasi....

Soal LKPD, Bupati Tegal Yakin Raih Predikat WTP

Meski anggaran untuk pembangunan banyak yang direfocusing, namun Bupati Tegal yakin akan mendapatkan predikat Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) dalam Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD)...

BPK Pantau Penyerahan BSM

2014_KLI_JT_SM1502_01

BPK Periksa Laporan Keuangan Pemkab

BPK RI Perwakilan Jawa Tengah resmi melakukan pemeriksaan Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) pada Pemkab Demak Tahun Angaran 2019 sejak kemarin. Rombongan BPK yang...

Alokasi Hibah GTT Tak Kunjung Cair

KUDUS- Alokasi dana hibah untuk Guru Tidak Tetap (GTT) dan guru Madrasah Diniyah (Madin) di Kudus tak kunjung cair. Hal ini karena terdampak regulasi. Pada...

Pembangunan Berlanjut, Menara Masjid Agung Al Aqsha Klaten Segera Dibuka untuk Umum

Pembangunan menara Masjid Agung Al Aqsha Klaten dipastikan berlanjut di tahun anggaran (TA) 2019. Di waktu sebelumnya, pembangunan menara masjid tersebut sempat gagal lelang...

Oktober, PLTSa Beroprasi

Semarang-Satu dari dua program pembangunan Pembangkit Listrik Tenaga Sampah (PLTSa) di area Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Jatibarang saat ini telah memasuki tahap akhir. Ditargetkan,...

Pendapatan Dieng Rp7,5 M Melayang

Potensi pendapatan objek wisata Dieng sekitar Rp7,5 M hilang akibat Pandemi Covid-19. Objek wisata tersebut ditutup Pemkab Banjarnegara sejak Maret 2020. Pendapatan objek wisata Dieng...

Dana Desa Belum Terserap Optimal

SEMARANG- Penyerapan dana desa di Jawa Tengah masih minim dan belum berjalan optimal. Dari total pagu anggaran dana desa tahun anggaran 2018 sebesar Rp6,76...

Magelang Tanggap Darurat Merapi, Rp5 Miliar Disiapkan

Pemerintah Kabupaten Magelang, Jawa Tengah, resmi mengeluarkan surat tanggap darurat bencana Gunung Merapi. Pemerintah Kabupaten Magelang, telah menyiapkan anggaran tersendiri untuk penanganan bencana erupsi...

Selama Sebulan BPK Provinsi Jateng Bakal Belejeti LKPD Sukoharjo 2021

Selama 30 hari ke depan, Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) Perwakilan Provinsi Jateng bakal memeriksa secara rinci laporan keuangan pemerintah daerah (LKPD) Sukoharjo 2021. Tim...

Polisi Sudah Tahan 2 Kades

Kasus korupsi yang melibatkan kepala desa (kades) di Kab. Brebes cukup memrihatinkan. Selama Juli 2019, sudah ada satu kades dan satu mantan...

Pembelanjaan Anggaran Desa di Atas Rp 2,5 Juta Lewat Transfer

Bupati Semarang H Ngesti Nugraha meminta Kepala Desa (Kades) dan Perangkat Desa terkait transaksi nontunai dalam penggunaan dana APBDes agar menggunakan aturan yang berlaku...

Salim Anggap Audit BPK Tak Objektif

2014_KLI_JT_JAPO2205_01

Hibah Tanah Pemkab Kebumen untuk TNI AD

Tanah milik Pemkab Kebumen seluas 1,4 hektare yang berada di Jalan Lingkar Selatan Kebumen, tepatnya di sebelah timur Terminal Bus Kebumen, resmi dihibahkan kepada...

Resmikan Gedung A RSUD Karanganyar, Timotius: Akan Disusul Pembangunan Gedung B

Penjabat (Pj) Bupati Karanganyar, Timotius Suryadi meresmikan Gedung A RSUD Karanganyar. Gedung A yang berisikan pelayanan rawat jalan, pelayanan penunjang serta bisnis center tersebut merupakan...

Boyolali Raih Penghargaan WTP

Sepuluh kali berturut-turut Kabupaten Boyolali menerima penghargaan dari Kementerian Keuangan RI atas penerimaan Wajar Tanpa Pengecualian (WTP). Penghargaan ini dicapai atas keberhasilan Pemkab Boyolali...

Progres Baru 44 Persen, Dewan Minta Pembangunan Ruko Industri Logam Terus Dikejar

Pembangunan ruko bagi IKM Logam di Kota Semarang yang semula berada di kawasan industri Bugangan, saat ini oleh Pemerintah Kota Semarang akan ditempatkan di...

Realisasi Anggaran Covid-19 Kota Salatiga Rp66,5 Miliar

Realisasi penggunaan anggaran penanganan Covid-19 tahun 2020 Pemerintah Kota Salatiga menekan hingga Rp66,5 Miliar atau sekitar 61,9 persen dari total anggaran Rp107,3 miliar.Dana tersebut...

Pemprov Fasilitasi Penyelesaian Penyerapan Bankeu Pemdes

Pemerintah Provinsi Jawa Tengah mendorong pemerintah desa yang belum menyerap anggaran bantuan keuangan (bankeu) APBD Provinsi untuk segera mengurus paling lambat 10 Desember 2019....

Anggaran Pilkada Solo 2020 Tak Sesuai Kebutuhan

Pemkot Surakarta telah mengalokasikan anggaran Hibah Daerah terkait kebutuhan Pilkada Surakarta dengan rincian sebagai berikut: KPU Surakarta (Rp15 miliar), Bawaslu Surakarta (Rp7 miliar), dan...

Gedung SMS Jadi RS Darurat

Bupati Sragen berencana memanfaatkan Gedung Sasanmandala Sukowati (SMS) menjadi RS darurat jika terjadi outbreak. Status Sragen saat ini darurat dan waspada. Akan disiapkan 264...

Proyek Jalan WR Supratman Harus Selesai Akhir 2018

SEMARANG- DPRD Kota Semarang berharap agar pelebaran jalan WR Supratman Semarang Barat pada tahap kedua yang dianggarkan sebesar Rp14 miliar dari dana APBD Kota Semarang...

Wonosobo Selesaikan 2.400 Paket Pembangunan

WONOSOBO- Pemerintah Kabupaten Wonosobo, pada 2017 dapat menyelesaikan 2.400 paket kegiatan pembangunan dari 2.409 paket kegiatan. Sekitar Rp715 M anggaran belanja terserap dalam penyelesaian ribuan...

CALONYA PNS PEMPROV SENDIRI

2015_KLI_JT_JAPO1906_01

DPRD Jepara Setujui Pencairan Anggaran Pilkada 40 Persen

Jepara, Infojateng.id – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Jepara menyetujui pencairan dana hibah untuk penyelengaraan Pilkada tahun 2024, mulai dilakukan tahun ini. Proporsinya...

Terlanjur Dibongkar Gedung Ngasirah Batal Dibangun

0808 2017_KLI_JT_APBD_OL_0808_01

BPK Cek Proyek Mesjid Agung Karanganyar

BPK Mengecek pelaksanaan proyek pembangunan Masjid Agung Madaninyah Karanganyar. Selain pengecekan fisik pekerjaan, BPK juga mengecek laporan keuangan pembangunan masjid megah tersebut. Saat ini proyek...

Desa Diberikan Peluang Mengubah Penerima BLT, Tahap Perpanjangan Per KPM Rp300 Ribu

Bantuan Langsung Tunai (BLT) yang bersumber dari Dana Desa (DD) rencananya akan diperpanjang. Namun Keluarga Penerima Manfaat (KPM) sangat mungkin berganti, tidak seperti penerima...

Dana Desa dan ADD Tuntas

Penyaluran Dana Desa (DD) tahap II maupun Alokasi Dana Desa (ADD) untuk desa di Kabupaten Pati telah rampung. Penyaluran dua bantuan keuangan desa bersumber...

Realisasi Pendapatan Jateng Selama 2023 Capai Rp25,369 Triliun

Realisasi pendapatan daerah Provinsi Jawa Tengah pada 2023 mencapai Rp25,369 triliun. Jumlah itu mengalami peningkatan sebanyak 4,97% dibandingkan realisasi tahun sebelumnya sebesar Rp24,167 triliun....

Capaian PAD dari Uji KIR di Dishub Sragen Baru 64 Persen

Dinas Perhubungan (Dishub) Kabupaten Sragen melalui UPTD Pengujian Kendaraan Bermotor berupaya memenuhi target pendapatan asli daerah (PAD). Pendapatan dari UPTD KIR ini pada akhir...

BPK Nilai Pengelolaan Guru Tak Optimal

JAKARTA -- Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) memastikan akan menindaklanjuti catatan Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) terkait pengelolaan guru. Dari temuan BPK sepanjang tahun 2017,...

Rokok Ilegal di Jateng Rugikan Negara Rp121 Miliar

Produksi rokok ilegal di Jawa Tengah pada 2023 menyebabkan kerugian negara sebesar Rp121,77 miliar, atau sekitar 6,87 persen. Pemerintah Provinsi Jawa Tengah, melalui kegiatan...

Sempat Mangkrak, Pembangunan Gedung Perpustakaan Daerah Kabupaten Tegal Bakal Dilanjutkan

Sempat mangkrak di 2023 lalu, pembangunan gedung Perpustakaan Daerah (Perpusda) Kabupaten Tegal bakal dilanjutkan kembali pada tahun ini. Itu, akan didahului dengan proses lelang. Kepala...

Tantiem dan Jasporo Sudah Direncanakan

2015_KLI_JT_JAPO1903_02

Sah…! APBD 2021 Kabupaten Boyolali Disetujui

Bupati Boyolali dan Ketua DPRD Kabupaten Boyolali menyepakati Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) Kabupaten Boyolali Tentang Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Kabupaten Boyolali Tahun...

Laba Bank Jateng Tumbuh 12%

SEMARANG- Laba bersih Bank Jateng hingga Oktober 2018 tercatat menembus Rp1,31 T atau naik 12,42 % dari periode sama tahun lalu. Kinerja positif itu antara...
Free WordPress Themes, Free Android Games